Patroli, Sat Samapta Polres Aceh Tengah Kembali Sasar Sejumlah Tempat Upaya Ciptakan Kamtibmas Kondusif

Larvha

- Redaksi

Senin, 21 Agustus 2023 - 00:09 WIB

20135 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | ACEH TENGAH

Takengon – Tim Unit Patroli Sat Samapta Polres Aceh Tengah, Sabtu (19/8/23) melaksanakan patroli rutin antisipasi Guantibmas dan aksi premanisme di sejumlah tempat di Wilkum Aceh Tengah.

Kapolres Aceh Tengah Akbp Dody Indra Eka Putra, melalui Kasat samapta, Iptu Akup Gaja, mengatakan, dalam patroli ini personel menyasar sejumlah titik, sepeti SPBU, pasar, Obyek Vital, tempat berkumpulnya warga dan kawasan yang diduga rawan terjadinya aksi tindak kejahatan serta premanisme.

Baca Juga :  Tempuh Jarak 44 KM, Kapolres Aceh Tengah Salurkan Bansos di Kampung Paya Tungel 

“Patroli ini bersifat dialogis dan sebagai upaya untuk menjaga Kamtibmas tetap kondusif di wilayah hukum Polres Aceh Tengah,” sebutnya.

Lanjut Kasat, selain berpatroli personel juga menyambagi warga yang sedang melakukan aktivitas untuk menyampaikan pesan dan himbauan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas).

Baca Juga :  Dalam Rangka Cipta Kondisi, Personel Gabungan TNI-POLRI Di Aceh Tengah Lakukan Patroli Bersama

Seperti melaporkan ke pos Polisi terdekat jika melihat hal yang mencurigakan, atau dapat menghubungi layanan aduan Polres Aceh Tengah di Cell Center 110” pungkasnya.

Diharapkan, tambah Kasat Samapta, dengan kegiatan tersebut dapat menciptakan situasi dan kondisi Kamtibmas yang kondusif di wilayah hukum Polres Aceh Tengah.

Sumber: Tribratanewspolresacehtengah.com

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tim Audit Polda Aceh Periksa Kinerja Polres di Aceh Tengah, Soroti Anggaran dan Program Prioritas
Jelang Bulan Suci Ramadan, Polda Aceh Komitmen Berantas Kasus Judi
Tarian Beberu Gayo Sambut Kedatangan Pangdam IM Dan Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Daerah Iskandar Muda Di Yonif 114/SM.
Seorang Pria Paruh Baya Tanpa Identitas Ditemukan di Aceh Tengah
Politisi PDI Perjuangan Aceh, Karimun Usman, Tutup Usia
SENGKUNI: SIMBOL LICIK DAN TIPU DAYA DALAM EPOS MAHABHARATA
Bupati Terpilih Gayo Lues dan Kepala BPJN Aceh Bahas Pembukaan Jalan Lesten-Pulo
Kejaksaan Negeri Gayo Lues Eksekusi Cambuk 10 Terpidana Pelanggar Qanun Jinayat

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB