Sekretaris DPD LSM – Gempur Sumatera Utara Mengapresiasi Atas Pelantikan Pimpinan Dan Dewas KPK

H²Mc

- Redaksi

Selasa, 17 Desember 2024 - 01:07 WIB

20182 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | Sumatera Utara | Edison Marbun (Sekretaris DPD LSM Gempur) Sumatera Utara sangat mengapresiasi atas Pelantikan Pimpinan dan Dewan Pengawas (Dewas) KPK yang baru dengan masa bakti 2024 – 2029. Senin (16/12/2024) di Istana Negara,jalan Veteran,Jakarta Pusat.

Dengan dilantiknya pimpinan KPK yang baru dan efektif pada tanggal 20 Desember 2024, diharapkan memiliki terobosan baru dalam pencegahan dini, kemudian diharapkan berfokus pada keuangan negara yang bersifat umum yang dirasakan langsung oleh rakyat seperti pengawasan subsidi BBM, Gas LPG 3 kg, Dana Desa, pupuk untuk petani, ini sangat perlu pengawasan ketat karena penggunaan yang bersifat masal dan seluruh Indonesia.

Baca Juga :  Ciptakan Situasi Tahapan Pemilu yang Kondusif Polres Pematangsiantar Laksanakan KRYD

Selain itu juga KPK yang baru harus bisa menuntaskan pekerjaan lama yang masih tergantung atau belum ada kepastian hukum sementara sudah banyak Dumas yang terus masuk melalui aplikasi. Disisi lain, KPK yang baru juga dituntut untuk dapat mengungkap kasus – kasus besar yang dalam penanganannya tidak pandang bulu.

Edison Marbun juga akan menjajaki kerjasama dengan pimpinan KPK yang baru untuk turut serta dalam melakukan pemberantasan korupsi di tingkat provinsi Sumatera Utara, sehingga pengawasan di tingkat daerah bisa lebih maksimal untuk mencegah terjadinya kerugian negara, Ucapnya Sekretaris DPD LSM – Gempur Sumatera Utara

Baca Juga :  Yasinan dan Doa Bersama, Satuan Brimob Polda Sumut Mohon Kelancaran Pengamanan Pilkada 2024 dan Pembangunan Lapangan Tenis

“Dengan adanya kerjasama ini, nantinya kita akan memberikan informasi dan bukti-bukti dugaan tindak pidana korupsi yang sudah 3 bulan kebelakang kita kantongi dan belum kita serahkan kepada KPK berhubung ketua yang lama dalam masalah hukum”, Tutupnya Edison Marbun.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB