Kapolres Aceh Besar Irup Penurunan Bendera Merah Putih Peringatan Hari Ulang Tahun RI Ke-78

REDAKSI

- Redaksi

Kamis, 17 Agustus 2023 - 20:15 WIB

20178 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JANTHO – Kapolres Aceh Besar AKBP Carlie Syahputra Bustaman SIK MH menjadi inspektur upacara penurunan Bendera Merah Putih dalam peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia di Kabupaten Aceh Besar.

Upacara penurunan bendera yang diikuti oleh para pelajar, PNS jajaran Pemkab Aceh Besar, OKP, TNI/ Polri yang berlangsung khidmat, tertib, dan lancar, di Lapangan Bungong Jeumpa, Kota Jantho, Kamis (17/8/2023).

Baca Juga :  Revisi UU Penyiaran Tak Hanya Membelenggu Kebebasan Pers, Tapi Sekaligus Mematikan Ruang Publik

Paskibra yang bertugas mengibarkan Bendera Merah Putih terdiri dari 72 orang, merupakan para pelajar sekolah menengah dari SMA dan SMK sederajat di Aceh Besar dan TNI serta Polri, mereka mengiringi bendera dengan gerakan yang sempurna hingga bendera bisa diturunkan.

Baca Juga :  Peraih Juara III Lomba Cerpen dari Aceh Terima Award Apresiasi Kreasi Polri Presisi

“Upacara peringatan HUT ke-78 RI sangat penting diselenggarakan karena sebagai pengingat, dan juga menumbuhkan semangat juang para pahlawan yang telah memperjuangkan kemerdekaan,” ungkap Kapolres Aceh Besar

Hal itu, lanjut Kapolres, sesuai dengan tema HUT ke-78 RI tahun ini yaitu “Terus Melaju untuk Indonesia Maju.(jol)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kini hadir mie kocok Bang Ayi di Rungkom city Pidie jaya
100 Hari Kerja Prabowo-Gibran Prabowo Mulai Hapus Utang 67.000 UMKM Pekan Depan, Nominalnya Capai Rp 2,5 Triliun
TNI AU Akan Tempatkan Batalyon Rudal untuk Perkuat IKN
Indonesia Masuk BRICS, Cita-cita dan Penantian 11 Tahun Prabowo
Kementerian ATR/BPN Terbitkan 2,4 Juta Sertifikat Elektronik, Efisiensi Waktu Hingga 35%
KNPI Simlaungun : POLRI Berhasil Tingkatkan Kinerja di Tahun 2024
Pangdam Iskandar Muda Bersama Forkopimda Tinjau langsung Situasi Malam Pergantian Tahun di Aceh.
Dirreskrimsus Polda Sumut dan Sejumlah Kapolres Dimutasi

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 15:23 WIB

Pangdam Iskandar Muda Pimpin Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Bintara TNI AD TA 2024.

Kamis, 9 Januari 2025 - 08:59 WIB

Wakil Ketua Komisi I DPRA, Ceulangiek, meminta pemerintah Aceh segera menyelesaikan status tenaga Non-ASN Seleksi 2024 Pada Tahun 2025.

Rabu, 8 Januari 2025 - 19:18 WIB

Kunjungan ke Aceh, Kasad Beri Pengarahan Kepada Ribuan Prajurit Dan Persit.

Rabu, 8 Januari 2025 - 17:32 WIB

Kunjungi Kodam Iskandar Muda, Kasad Resmikan Sumur Bor TNI Manunggal Air Di Dayah Madinatuddiniyah Nurul Huda, Kab. Aceh Utara.

Rabu, 8 Januari 2025 - 16:03 WIB

Pangdam IM Didampingi Ketua Persit KCK Daerah IM Sambut Kasad Dan Ketua Umum Persit KCK Di Bandara Malikusaleh.

Rabu, 8 Januari 2025 - 11:10 WIB

Polda Aceh Berhasil Gagalkan Perdagangan Anak di Bawah Umur

Selasa, 7 Januari 2025 - 16:01 WIB

Soal Uji Kompetensi JPT, YARA Dukung Wacana Pj Wali Kota Banda Aceh

Senin, 6 Januari 2025 - 21:52 WIB

Apel Terakhir Wakapolresta Bersama Personel, Ini Arahannya

Berita Terbaru