Menyambut Nataru, PT Pelindo Regional 1 Belawan Gelar Senam Bersama dan Gerakan Bersih-Bersih di Terminal Bandar Deli

RULI SISWEMI

- Redaksi

Sabtu, 7 Desember 2024 - 21:30 WIB

20102 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | PT PELINDO REGIONAL 1 MEDAN BELAWAN

07/12/2024

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Belawan, 6 Desember 2024 Dalam rangka menyambut momen spesial Natal Dan Tahun Baru 2025, PT Pelindo Regional 1 Belawan mengadakan kegiatan senam bersama dan gerakan bersih-bersih di Terminal Penumpang Bandar Deli Pelabuhan Belawan.

Kegiatan ini bertujuan menciptakan lingkungan terminal yang bersih, nyaman, dan ramah bagi para penumpang selama periode Natal dan Tahun Baru. Selain itu, senam bersama dilakukan untuk mempererat kebersamaan sekaligus menjaga kesehatan seluruh pegawai.

“Melalui kegiatan ini, kami ingin memastikan bahwa Pelabuhan Belawan siap memberikan pelayanan terbaik kepada seluruh penumpang. Lingkungan yang bersih dan nyaman menjadi prioritas kami dalam mendukung pengalaman perjalanan yang menyenangkan,” ujar Sabtia, Pelaksana Harian (Plh) Manager Umum PT Pelindo Regional 1 Belawan.

Baca Juga :  Polisi Kawal Ketat Rekonstruksi Pembunuhan Rita Jelita Boru Sinaga

Dengan penuh antusias, seluruh pegawai membersihkan area terminal, termasuk ruang tunggu penumpang, fasilitas umum, dan lingkungan sekitar pelabuhan. Upaya ini juga menjadi wujud komitmen PT Pelindo Regional 1 Belawan dalam mendukung kelestarian lingkungan serta memberikan pelayanan prima selama puncak arus liburan akhir tahun.

Baca Juga :  Menyambut HUT Bhayangkara ke.78, Polres Taput Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dan Anjang Sana ke Panti Jompo

Terminal Penumpang Bandar Deli, salah satu fasilitas unggulan Pelabuhan Belawan, kini tampil lebih segar dan bersih untuk menyambut penumpang. Para pegawai PT Pelindo Regional 1 Belawan juga telah mempersiapkan diri untuk melayani pengguna jasa pelabuhan dengan semangat dan dedikasi penuh.

“Mari bersama merayakan Natal dan Tahun Baru dengan semangat kebersamaan, kebersihan, dan pelayanan terbaik di Pelabuhan Belawan,” pungkas Sabtia. Tutupnya.

Sumber : Humas PT Pelindo Regional 1 Belawan

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Area Memberikan Hadia Tima Panas Pelaku Curanmor RRP di Medan Setelah Berusaha Melarikan Diri
Kapolrestabes Medan Tegaskan Pembubaran Geng Motor SL Dan RNR
Polda Sumut Ajak Masyarakat Manfaatkan Call Center 110, Wujudkan Sumatera Utara yang Lebih Aman
Polresta Deli Serdang Gelar Patroli Presisi Malam Hari di Daerah Rawan untuk Jaga Kamtibmas
Kapolres Pelabuhan Belawan Hadiri Penutupan MTQ ke-58 Kota Medan, Tekankan Pentingnya Membangun Generasi Qurani
Polres Pelabuhan Belawan Amankan Dua Terduga Pelaku Tawuran di Jalan Selebes
Hadiri Pesta Hiburan Rakyat HUT Kota Pematangsiantar ke-154, Kapolres Pematangsiantar Berikan Hadiah Doorprize
Polrestabes Medan Ringkus Pengedar Sabu di Medan Polonia

Berita Terkait

Minggu, 27 April 2025 - 18:24 WIB

Polsek Medan Area Memberikan Hadia Tima Panas Pelaku Curanmor RRP di Medan Setelah Berusaha Melarikan Diri

Minggu, 27 April 2025 - 17:56 WIB

Polda Sumut Ajak Masyarakat Manfaatkan Call Center 110, Wujudkan Sumatera Utara yang Lebih Aman

Minggu, 27 April 2025 - 17:46 WIB

Polresta Deli Serdang Gelar Patroli Presisi Malam Hari di Daerah Rawan untuk Jaga Kamtibmas

Minggu, 27 April 2025 - 17:28 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Hadiri Penutupan MTQ ke-58 Kota Medan, Tekankan Pentingnya Membangun Generasi Qurani

Minggu, 27 April 2025 - 17:17 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Amankan Dua Terduga Pelaku Tawuran di Jalan Selebes

Minggu, 27 April 2025 - 14:42 WIB

Hadiri Pesta Hiburan Rakyat HUT Kota Pematangsiantar ke-154, Kapolres Pematangsiantar Berikan Hadiah Doorprize

Minggu, 27 April 2025 - 11:14 WIB

Polrestabes Medan Ringkus Pengedar Sabu di Medan Polonia

Minggu, 27 April 2025 - 08:49 WIB

Rutan Kelas I Medan Gelar Kegiatan Makan Gratis Bagi Masyarakat

Berita Terbaru