Kondisi Hujan, Polres Pelabuhan Belawan Amankan Proses Pemungutan Suara Pilkada Serentak 2024

RULI SISWEMI

- Redaksi

Kamis, 28 November 2024 - 15:00 WIB

20256 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | POLRES PELABUHAN BELAWAN

28/11/2024

TIMELINE INEWS INVESTIGASI, Medan Polres Pelabuhan Belawan melaksanakan pengamanan ketat dalam proses pemungutan suara Pilkada Serentak 2024 yang berlangsung di berbagai Tempat Pemungutan Suara (TPS) di wilayah hukum Polres Pelabuhan Belawan. Sebanyak 400 personel lebih diterjunkan untuk memastikan jalannya pemungutan suara berlangsung aman dan kondusif,27 November 2024.

Kapolres Pelabuhan Belawan, AKBP Janton Silaban, SH., SIK., MKP., melalui Kabag Ops AKP Pittor Gultom, SH., menjelaskan bahwa pengamanan ini merupakan prioritas utama Polres Pelabuhan Belawan dalam mendukung suksesnya pesta demokrasi. “Kami menempatkan personel di seluruh TPS yang ada di wilayah kami untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat saat memberikan hak suara mereka,” ujar Kabag Ops.

Baca Juga :  Kapolres Sabang Sebagai Bapak Asuh Bersama Ketua Bhayangkari Cabang Sabang Beri Paket Pemberian Makanan Tambahan (PMT) Untuk Anak Stunting Dan Ibu Hamil

Selain personel yang tersebar di TPS, Polres Pelabuhan Belawan juga menyiagakan personel Dalmas dan personel siaga yang dapat digeser ke lokasi tertentu sesuai kebutuhan. “Kami juga mendapat dukungan dua peleton prajurit TNI yang disiagakan di Polres untuk kebutuhan pengamanan darurat,” jelas AKP Pittor Gultom.

Meski secara umum situasi di TPS aman terkendali, beberapa tantangan muncul akibat hujan dan banjir yang menghambat dimulainya proses pemungutan suara di sejumlah TPS. “Beberapa TPS memang terkendala banjir, tetapi kami terus memantau situasi dan berkoordinasi dengan pihak terkait untuk memastikan proses tetap berjalan,” ungkap Kabag Ops.

Baca Juga :  Kalapas Kelas IIB Padangsidimpuan Terima Kunjungan Kajari Tapanuli Selatan, Bahas Sinergitas dan Permasalahan Overstay Tahanan

Polres Pelabuhan Belawan berkomitmen untuk mengawal seluruh tahapan Pilkada hingga selesai. “Kami akan tetap berada di lokasi hingga proses penghitungan suara selesai dan memastikan semuanya berlangsung aman, tertib, dan kondusif,” tutup AKP Pittor Gultom. Pungkasnya.

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan
Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB