Pasca Pilkada 2024. Kapolres Langsa Ajak Masyarakat Untuk Tetap Bersatu

Zul

- Redaksi

Kamis, 28 November 2024 - 12:29 WIB

2096 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | LANGSA

Kota Langsa – Kepala Kepolisian Resor Langsa Polda Aceh AKBP Andy Rahmansyah SIK, SH, MH mengimbau kepada seluruh masyarakat Kota Langsa untuk bersatu kembali pasca pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024, Kamis 28/11/24.

“Kita baru saja melalui Pesta Demokrasi, yaitu Pilkada Serentak 2024″ Siapapun pemenangnya, kita harus menghormati hasil yang telah ditetapkan nantinya, Demokrasi bukan tentang perpecahan, tetapi tentang keberagaman yang saling melengkapi,” ujar Kapolres.

Baca Juga :  Penyidik Satres Narkoba Polres Aceh Selatan Serahkan 7 Tersangka dan Barang Bukti sekaligus ke JPU.

Ia juga menekankan pentingnya menjaga kondusivitas dan keamanan Kota Langsa setelah Pilkada, Kapolres mengajak masyarakat untuk bersama-sama membangun kembali semangat persatuan dan mengesampingkan segala perbedaan yang terjadi selama masa kampanye.

“Perbedaan pilihan adalah hal yang wajar dalam demokrasi. Mari kita jadikan keberagaman ini sebagai warna yang memperkaya kehidupan bermasyarakat. Persatuan adalah kunci utama untuk memajukan Kota Langsa,” tambahnya.

Kapolres Langsa juga berterimakasih kepada warga Kota Langsa dan mengapresiasi seluruh pihak, baik penyelenggara pemilu, aparat keamanan, maupun masyarakat, yang telah berpartisipasi aktif dalam menjaga kelancaran Pilkada. Ia berharap semangat kebersamaan ini terus dipertahankan untuk menjaga kedamaian di wilayah Kota Langsa.

Baca Juga :  KIP Gelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Perhitungan Perolehan Suara Pilkada di Kota Langsa

Pilkada Serentak 2024 menjadi momen penting bagi seluruh rakyat Indonesia, termasuk warga Kota Langsa. Dalam proses ini, perbedaan politik diharapkan dapat menjadi kekuatan untuk membangun bangsa yang lebih baik kedepannya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pangdam Iskandar Muda Terima Kunjungan Silaturahmi Wakapolda Aceh di Makodam IM
Dongkrak Ekonomi Hijau Wilayah Pesisir, PTPN IV Regional VI Gelar Pelatihan Pakan Udang Berbasis Mangrove di Kota Langsa
Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional
Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam
DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR
Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61
Jepang Sediakan 148 Ribu Lowongan Kerja untuk Indonesia, Jakarta Dapat Jatah 10.000 Kuota
DPRA Tetapkan 12 Raqan Prioritas 2025, Gubernur Tegaskan Komitmen Jawab Kebutuhan Masyarakat

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 20:12 WIB

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional

Rabu, 16 April 2025 - 18:42 WIB

Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam

Rabu, 16 April 2025 - 17:08 WIB

Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 12:50 WIB

Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 10:02 WIB

Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 09:27 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS

Rabu, 16 April 2025 - 09:17 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah

Rabu, 16 April 2025 - 08:30 WIB

Kanit Regiden Sat Lantas Polres Simalungun Tingkatkan Keamanan dengan Patroli Blue Light Patrol

Berita Terbaru