Dukung Pilkada Berperspektif HAM, Kakanwil Kemenkumham Sumut Kerahkan Ribuan Petugas Pantau Pilkada

RULI SISWEMI

- Redaksi

Kamis, 28 November 2024 - 10:03 WIB

2060 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT KANWIL KEMENKUMHAM

28/11/2024

TIMELINE INEWS INVESTIGASI, Medan  Memberi respon cepat, Kakanwil Kemenkumham Sumatera Utara Anak Agung Gde Krisna menindaklanjuti SE Menteri HAM RI no. 1 Tahun 2024 tentang Pemantauan Pilkada di Wilayah, dengan membentuk Tim Pemantau Pilkada melalui SK Kakanwil Kemenkumham Sumut  No. W2-HA.02.01.01-35380 Thn 2024 ttg Penunjukan Tim Pematauan Pilkada di Wilayah Sumut serta terbitkan Surat Perintah Kakanwil Kemenkumham Sumut No. W2-HA.02.01-36402 ttg Pemantauan Pilkada dari Perspektif HAM Wilayah  Sumatera Utara dengan melibatkan seluruh anggota ASN yang  dijajaran Kanwil Kemenkumham Sumatera Utara yang tersebar di 33 Kabupaten/Kota di Sumatera Utara.

Baca Juga :  Perkara Penganiayaan Berkhir Di Polsek Siantar Barat Melalui Problem Solving.

Pemantauan Pilkada juga didampingi oleh Komnas HAM Pramono Ubaid Tanthowi  dan tim, Stakeholder terkait serta seluruh Pimti. Sebanyak 709 laporan diterima dari tim pemantau Pilkada berperspektif HAM melalui link yang disediakan dan diperoleh hasil pantauan dilapangan bahwa secara umum pemilih dari kategori lanjut Usia, Ibu Hamil dan penyandang disabilitas mendapat layanan yang baik serta secara umum pelaksanaan Pilkada berjalan aman dan tertib walau di beberapa wilayah terdapat curah hujan yang cukup tinggi.

Sebelumnya tim telah melakukan koordinasi dengan Komisi Pemilihan Umum Sumatera Utara yang memberi apresiasi atas dukungan yang dilakukan oleh Menteri Hak asasi Manusia terhadap pelaksanaan Pilkada sebagai implementasi Pasal 43 Ayat (1) Undang-Undang Nomor 39 Tahun 1999 tentang Hak Asasi Manusia menyebutkan bahwa “Setiap warga negara berhak untuk dipilih dan memilih dalam pemilihan umum berdasarkan persamaan hak melalui pemungutan suara yang langsung, umum, bebas, rahasia, jujur, dan adil sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan, Tegasnya.

Baca Juga :  Polsek medan timur sambang Pos Kamling demi meningkatkan keamanan di lingkungan masyarakat

https://sumut.kemenkumham.go.id/berita-utama/dukung-pilkada-berperspektif-ham-kakanwil-kemenkumham-sumut-kerahkan-ribuan-petugas-pantau-pilkada

#KumhamPasti #ZonaIntegritas
#KemenkumhamSumut #KUSUMA
#Ombudsman #KemenpanRB #rbkunwas

Sumber : Humas Kanwil Kemenkumham Sumut

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut
Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre
Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan
Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025
Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang
Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu
BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3
Jalin Silaturahmi, Kalapas Padangsidimpuan Koordinasi Dengan Walikota Padangsidimpuan

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 18:36 WIB

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 April 2025 - 18:16 WIB

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut

Senin, 21 April 2025 - 17:30 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre

Senin, 21 April 2025 - 17:22 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan

Senin, 21 April 2025 - 17:02 WIB

Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025

Senin, 21 April 2025 - 16:04 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu

Senin, 21 April 2025 - 15:11 WIB

BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3

Senin, 21 April 2025 - 14:49 WIB

Jalin Silaturahmi, Kalapas Padangsidimpuan Koordinasi Dengan Walikota Padangsidimpuan

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 Apr 2025 - 18:36 WIB