Polres Padangsidimpuan Rutin Patroli Sambang ke Lapas Padangsidimpuan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Kamis, 7 November 2024 - 22:12 WIB

2028 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS KLS IIB PADANG SIDIMPUAN

07/11/2024

Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Padangsidimpuan mendapat  dukungan keamanan dari Polres Kota Padangsidimpuan melalui kegiatan patroli sambang, Kamis (07/11/24).

Patroli sambang ini rutin dilakukan jajaran Polres Kota Padangsidimpuan, baik pagi, siang, maupun malam, bahkan melibatkan beberapa instansi terkait lainnya dalam mencegah potensi timbulnya gangguan keamanan dan ketertiban (kamtib) di Lapas Padangsidimpuan.

“Kami sangat terbantu dengan adanya patroli sambang karena dukungan keamanan, koordinasi, dan kolaborasi ini sangat kami butuhkan demi menciptakan keamanan di Lapas. Kami juga bisa bertukar ilmu tentang langkah-langkah apa yang harus kami lakukan dalam mencegah potensi gangguan kamtib,” ucap Kalapas Padangsidimpuan, Edison Tampubolon,SH, MH.

Baca Juga :  Seksi TIK Polres Samosir Pasang dan Uji Perangkat Keamanan Venue PON XXI Aceh-Sumut di Samosir

Ia menambahkan komunikasi, koordinasi, dan kolaborasi antara Lapas Padangsidimpuan dengan pihak Polres Kota Padangsidimpuan selama ini telah terjalin dengan baik dalam rangka saling mendukung tugas dan fungsi di kedua instansi ini.

Baca Juga :  Polres Pematangsiantar Hadiri Penanaman Pohon Bersama di Waduk Simarimbun Perumda

“Apresiasi kami berikan kepada Polres Kota Padangsidimpuan dan seluruh instansi terkait yang telah banyak membantu berbagai kegiatan, baik dalam bidang keamanan, pembinaan, dan lainnya di Lapas Padangsidimpuan,” ujar Edison.

#kemenimipas
#lapaspadangsidimpuan

Sumber  :  Humas Lapasid

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Unit Reskrim Polsek Medan Baru Tangkap Dua Pelaku Pencurian Kabel Tanam PT Telkom
Pelanggaran Anggota Polda Sumut Menurun Drastis di 2024, Berikut Penyebabnya
Kapolda Sumut Melayat Wakapolres Pelabuhan Belawan: Kehilangan Sosok Perwira Teladan
Pelindo Regional I Belawan Siap Operasikan Gate 3 untuk Tingkatkan Layanan Pelabuhan
Peningkatan Aktivitas Transportasi Udara, Bandara Kualanamu Layani 468.967 Penumpang Di Nataru 2024/2025
Jabatan Kasat Lantas Polresta Deli Serdang Diserahterimakan Kepada AKP Johan Kurniawan, SIK, MH, MIK
Menkopolhukham Yusril Ihza Mahendra Pimpin Apel Awal Tahun 2025, Fokus Wujudkan Indonesia Emas 2045
Rutan Kelas I Medan Ikuti Apel Bersama Awal Tahun 2025

Berita Terkait

Selasa, 7 Januari 2025 - 00:50 WIB

Unit Reskrim Polsek Medan Baru Tangkap Dua Pelaku Pencurian Kabel Tanam PT Telkom

Selasa, 7 Januari 2025 - 00:38 WIB

Pelanggaran Anggota Polda Sumut Menurun Drastis di 2024, Berikut Penyebabnya

Selasa, 7 Januari 2025 - 00:23 WIB

Kapolda Sumut Melayat Wakapolres Pelabuhan Belawan: Kehilangan Sosok Perwira Teladan

Selasa, 7 Januari 2025 - 00:05 WIB

Pelindo Regional I Belawan Siap Operasikan Gate 3 untuk Tingkatkan Layanan Pelabuhan

Senin, 6 Januari 2025 - 23:12 WIB

Peningkatan Aktivitas Transportasi Udara, Bandara Kualanamu Layani 468.967 Penumpang Di Nataru 2024/2025

Senin, 6 Januari 2025 - 22:25 WIB

Menkopolhukham Yusril Ihza Mahendra Pimpin Apel Awal Tahun 2025, Fokus Wujudkan Indonesia Emas 2045

Senin, 6 Januari 2025 - 21:52 WIB

Apel Terakhir Wakapolresta Bersama Personel, Ini Arahannya

Senin, 6 Januari 2025 - 20:43 WIB

Rutan Kelas I Medan Ikuti Apel Bersama Awal Tahun 2025

Berita Terbaru