Rutan Kelas I Medan Ikuti Webinar Series 6, Dengan Tema Personal Branding ASN

RULI SISWEMI

- Redaksi

Kamis, 24 Oktober 2024 - 17:39 WIB

2082 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | MEDAN INVESTIGASI

24/10/2024

Medan  Rutan Kelas I Medan Kanwil Kemenkumham Sumut turut berpartisipasi dalam kegiatan Webinar Series 6. Webinar yang bertema “Personal Branding Bagi ASN” dengan narasumber Dr. Ir. Yunus Triyonggo,M.M., CAHRI (Chairman of Steering Committee Gerakan Nasional Indonesia Kompeten). Kegiatan ini diikuti oleh Kasubsi Keuangan, Zendrato dan Kasubsi Bimbingan Kegiatan Kerja Rutan Kelas I Medan, Irawadi Purba bersama jajaran secara virtual di Aula Muladi Rutan I Medan.

Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Kementerian Hukum dan HAM untuk mempercepat peningkatan kompetensi Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan kementerian. Kegiatan dibuka dengan laporan penyelenggaraan oleh Kepala Pusat Pelatihan dan Pengembangan Fungsional dan HAM, Dr. Ceno Hersusetiokartiko. Kegiatan dilanjutkan dengan sambutan Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Hukum dan HAM, Ir. Razilu, M.Si., CGCAE, sekaligus membuka secara resmi Webinar Series 6.

Baca Juga :  Patroli Gabungan Polres Pelabuhan Belawan Dan Brimob Polda Sumut, Berhasil Menangkap Dua Anggota Genk Motor Di Kelurahan Mabar

Setelah dibuka secara resmi, narasumber Dr. Ir. Yunus Triyonggo, M.M. melaksanakan paparan mengenai personal branding bagi ASN. Dalam acara tersebut, para peserta mendapatkan pembekalan mengenai pentingnya untuk memiliki tips dalam personal branding berupa personally bright, yaitu happiness, fredoom, presence, dan professional lu brilliant, yaitu self values, self qualities, self performance. Sesi tanya jawab di akhir acara menambah pemahaman peserta mengenai personal branding bagi ASN.

Yunus mengatakan Aparatur Sipil Negara (ASN) menjadi salah satu aset birokrasi yang diharapkan bisa mewujudkan cita-cita pemerintahan berkelas dunia (world class government) tahun 2024.

Baca Juga :  Personel Satlantas Polrestabes Medan Tindak Tegas Kendaraan ODOL dengan Tilang di Tempat

“Aparatur Sipil Negara (ASN) menjadi salah satu aset birokrasi yang diharapkan bisa mewujudkan cita-cita pemerintahan berkelas dunia (world class government) tahun 2024. ASN harus mempersiapkan diri dalam menghadapi tantangan dunia yang semakin kompleks, seperti digitalisasi, globalisasi, information overload, maupun tantangan persaingan dunia dalam geo-politik.” ujar Yunus.

Diharapkan dengan keikutsertaan dalam Webinar Series 6 Cerdas Bersama BPSDM Hukum dan HAM, para pegawai Rutan Medan dapat memperkuat kapasitasnya sebagai ASN dalam menjalankan tugas kedinasan kedepannya.

#KemenkumhamRI
#Kanwilkemenkumhamsumut
#kemenpanrb
#pemasyarakatan
#pengayoman
#ditjenpas
#rbkunwas
#wbk
#wbmm
#2024

RAGUSTA BERSERI
BERSIH, SEHAT, RAPI DAN INDAH

Pewarta : Yeni Erikah

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Anggota DPR Hinca Panjaitan Puji Kinerja Polri Amankan Mudik 2025
Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut
Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre
Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan
Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025
Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang
Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu
BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 22:22 WIB

Polisi Serahkan 6 Tersangka Penganiayaan yang Berujung Kematian di Tibang ke Jaksa

Senin, 21 April 2025 - 18:53 WIB

Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara

Senin, 21 April 2025 - 18:36 WIB

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 April 2025 - 18:16 WIB

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut

Senin, 21 April 2025 - 17:30 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre

Senin, 21 April 2025 - 17:22 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan

Senin, 21 April 2025 - 17:02 WIB

Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025

Senin, 21 April 2025 - 16:10 WIB

Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang

Berita Terbaru