Peresmian Musholla Al-Ma’un Kebun Blimbing PTPN I Regional 3

Zul

- Redaksi

Jumat, 18 Oktober 2024 - 07:23 WIB

2067 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | JAWA TENGAH

Pekalongan – 11 Oktober 2024, Region Head (RH) PT. Perkebunan Nusantara I Regional 3 Jawa Tengah yang merupakan anak usaha PTPN III (Persero) Tri Septiono, SP, MM didampingi Senior Executive Vice President Operation (SEVP Ops) dan beberapa Pemangku Jabatan Puncak (PJP) serta Pengurus FSPBUN IX TT meresmikan penggunaan Mushola Al Ma’un di Kebun Blimbing Pekalongan.

Pembangunan Mushola dengan luas bangunan 5 x 5 tersebut menggunakan dana yang berasal dari swadaya Pemangku Jabatan Puncak (PJP) dan karyawan PT. Perkebunan Nusantara I Regional 3 serta donasi dari beberapa pihak.

Baca Juga :  Pilkada Serentak Tahun 2024, Panwaslihcam Kota Langsa Resmi di Lantik

Semoga dengan berdirinya Mushola ini bisa lebih memberi kenyamanan kepada karyawan Kebun Blimbing dalam melaksanakan ibadah sholat secara berjama’ah, kata Tri Septiono, SP, MM dalam sambutannya.

Dalam kesempatan tersebut juga diserahkan Hadiah Umroh dari Bapak Dr. Budiyono, S.H., M.H kepada Karyawan Kebun Jolotigo – Pekalongan (Bpk. Miskam Mukiman) sebagai bentuk perhatian kepada Karyawan PT. Perkebunan Nusantara I Regional 3.

Baca Juga :  Satlantas Polres Gayo Lues Kawal Rombongan Saman Roa Lo Roa Ingi Dari Desa Rema Kecamatan Bukit Tusam Kabupaten Aceh Tenggara.

Apa yang kami lakukan ini semata-mata ikhlas mengharap ridho Allah SWT, karena Karyawan yang kami beri hadiah Umroh tentunya juga akan mendoakan kami ketika melaksanakan ibadah Umroh, jelas Budiyono kepada awak media.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:53 WIB

Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 13:07 WIB

Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB