Petugas Polsek Blangkejeren Sigap Singkirkan Pohon Tumbang yang Halangi Akses Jalan Blangkejeren-Pining

REDAKSI

- Redaksi

Minggu, 13 Oktober 2024 - 08:16 WIB

20830 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | ACEH | Blangkejeren, – Personel dari Polsek Blangkejeren dengan cepat bergerak menyingkirkan pohon tumbang yang menghalangi jalan utama Blangkejeren menuju Pining. Kejadian ini terjadi pada Jumat, 11 Oktober 2024, akibat hujan deras yang melanda wilayah tersebut selama beberapa hari terakhir.

Kapolsek Blangkejeren, Ipda Safwandi, menyatakan bahwa pohon tumbang tersebut melintang di tengah jalan, membuat jalur utama tidak bisa dilewati kendaraan. “Kami segera mengerahkan personel untuk membersihkan jalan dari pohon tumbang tersebut. Setelah upaya pembersihan, jalan sudah kembali bisa dilewati oleh kendaraan,” ungkapnya.

Baca Juga :  Sambangi Kajati, Kapolda Aceh Bahas Soal Penegakan Hukum Humanis

Hujan deras yang terus menerus membuat tanah di sekitar jalan menjadi labil, sehingga pohon-pohon di sekitar jalan rawan tumbang. Meski tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini, pengguna jalan diimbau tetap waspada mengingat cuaca ekstrem masih berpotensi terjadi.

Baca Juga :  Gubernur Muzakir Manaf Buka Aceh Ramadhan Festival 2025 

Kapolsek juga menyampaikan terima kasih kepada masyarakat yang telah melaporkan kejadian ini dengan cepat, sehingga penanganan dapat dilakukan segera untuk memulihkan akses jalan.

Pihak Polsek Blangkejeren mengingatkan warga yang sering melewati jalur tersebut agar berhati-hati, terutama dalam kondisi cuaca buruk yang bisa menyebabkan longsor atau pohon tumbang di area sekitar jalan pegunungan. (Arjuna).

Facebook Comments Box

Penulis : Arjuna

Editor : Ishad

Sumber Berita : Polsek Blangkejeren

Berita Terkait

Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA
Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM
Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah
Marlina Muzakir Tanam Murbei, Dorong Kebangkitan Sutera Aceh
Hadiri Haul ke-4 Abu Usman Pedeung, Mualem Siap Bantu Pembangunan Masjid Seribu Tiang
Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan
Konferensi Pers: Polres Pidie Jaya Tuntaskan Kasus Pembunuhan

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 16:29 WIB

Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI

Jumat, 18 April 2025 - 16:27 WIB

Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA

Jumat, 18 April 2025 - 16:23 WIB

Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM

Jumat, 18 April 2025 - 16:00 WIB

Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah

Jumat, 18 April 2025 - 15:57 WIB

Marlina Muzakir Tanam Murbei, Dorong Kebangkitan Sutera Aceh

Jumat, 18 April 2025 - 15:29 WIB

Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Jumat, 18 April 2025 - 00:48 WIB

Konferensi Pers: Polres Pidie Jaya Tuntaskan Kasus Pembunuhan

Berita Terbaru

Keterangan Foto: Wagub Aceh, Fadlullah dan Duta Besar Uni Emirat Arab (UEA) untuk Indonesia, Abdulla Salem Al Dhaheri, berbincang hangat Kamis, 17 April 2025. (Foto: Humas BPPA)

ACEH

Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA

Jumat, 18 Apr 2025 - 16:27 WIB