Polres Aceh Besar Gelar Acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H/2024 M. 

Edi Marcell

- Redaksi

Kamis, 26 September 2024 - 21:28 WIB

20102 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Aceh Besar Gelar Acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H/2024 M. 

Polres Aceh Besar Gelar Acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H/2024 M. 

TIMELINES INEWS>>Aceh Besar,- Dalam semangat meneladani kehidupan Nabi Muhammad SAW, Polres Aceh Besar menggelar peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW 1446 H / 2024 M dengan tema ” Dengan Meneladani Akhlak Rasulullah, Kita Tingkatkan Keimanan Dan Kinerja Guna Mewujudkan Pemilukada Aman Dan Sukses bertempat di Musholla Babut-Taqwa Aspol Kota Jantho Polres Aceh Besar, Kamis ( 26/09/2024)

Polres Aceh Besar Gelar Acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H/2024 M.

Kegiatan diawali dengan pembacaan ayat suci Alquran dan Shalawat Badar  dilanjutkan dengan kata-kata sambutan dari Kapolres Aceh Besar AKBP Sujoko S.I.K.,M.H.,yang mengatakan meneladani Nabi Muhammad SAW berarti mengedepankan kejujuran, integritas, dan rasa tanggung jawab, baik dalam konteks kehidupan pribadi maupun dalam tugas sebagai pelayan masyarakat.

Baca Juga :  KIP Langsa Tetapkan Syarat Jalur Independen Pilkada Tahun 2024

 

Kemudian dilanjutkan dengan ceramah Maulid Nabi Muhammad SAW yang disampaikan oleh Tgk.Aria Sandra S.Hi.,M.Ag., dengan isi ceramah yaitu meneladani nilai-nilai luhur yang diajarkan oleh Nabi Muhammad SAW, terutama dalam hal akhlak, kepemimpinan, dan keteladanan dalam menjalankan kehidupan sehari-hari.

Polres Aceh Besar Gelar Acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H/2024 M.

Peringatan Maulid Nabi ini bukan hanya sebagai perayaan, tetapi juga sebagai untuk kita semua meneladani akhlak Nabi Muhammad SAW dalam kehidupan sehari-hari.

Baca Juga :  Kabid Humas Polda Aceh : Seluruh Anggota Polri Adalah Mengemban Fungsi Humas

 

Acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H/2024 M di Polres Aceh Besar ini diakhiri dengan doa bersama, dengan harapan keberkahan dan perlindungan bagi seluruh keluarga besar Polres Aceh Besar.Peringatan ini juga menjadi momentum untuk memperkuat persatuan dan menjaga keamanan wilayah demi terciptanya situasi yang aman dan kondusif.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah
Marlina Muzakir Tanam Murbei, Dorong Kebangkitan Sutera Aceh
Hadiri Haul ke-4 Abu Usman Pedeung, Mualem Siap Bantu Pembangunan Masjid Seribu Tiang
Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan
Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah
Konferensi Pers: Polres Pidie Jaya Tuntaskan Kasus Pembunuhan
Pusat Riset Ilmu Kepolisian USK Gelar Seminar Nasional Bahas RUU KUHAP
Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 00:45 WIB

Pusat Riset Ilmu Kepolisian USK Gelar Seminar Nasional Bahas RUU KUHAP

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Kamis, 17 April 2025 - 21:49 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan dan Puskesmas Helvetia Gelar Sosialisasi dan Pemeriksaan Kesehatan untuk Cegah HIV dan Kanker Sejak Dini

Kamis, 17 April 2025 - 19:35 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Bantuan kepada Korban Kebakaran di Marelan V

Kamis, 17 April 2025 - 19:07 WIB

Pelindo Multi Terminal Terima Kunjungan Mahasiswa UNIKA St. Thomas

Kamis, 17 April 2025 - 15:40 WIB

Kafe Bambu Yang Berada Dijalan Kamboja Desa Laut Dendang Diduga Jual Miras Tanpa Izin, Dan Memperkerjakan Wanita Dibawah Umur

Kamis, 17 April 2025 - 14:52 WIB

Ciptakan Rasa Aman, Satgas Yonif 112/DJ Bersama Aparat Gabungan Gelar Patroli di Distrik Ilu Puncak Jaya 

Kamis, 17 April 2025 - 14:16 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gelar Donor Darah dan Pemekrisaan Kesehatan Pegawai

Berita Terbaru