Antisipasi Geng Motor di Malam Minggu, Kapolda Sumut: Kita Tambahkan Kekuatan Personel

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Kamis, 26 September 2024 - 20:36 WIB

2087 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|Medan-Kepala Kepolisian Daerah Sumatera Utara, Irjen Whisnu Hermawan Februanto terus menunjukan komitmennya dalam hal pemberantasan begal dan geng motor di wilayah Sumatera yang kian meresahkan masyarakat.

Perwira tinggi berpangkat bintang dua itu menyebut, aksi geng motor memang sering terjadi pada malam hari. Khusus di malam Minggu.

Untuk itu pihaknya (Polda Sumut-red) dan Polres jajaran akan melakukan penambahan personel yang melakukan patroli KRYD dimalam Minggu.

Baca Juga :  Sat Narkoba Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Pengedar Narkoba di Uni Kampung Belawan

Dalam hal pemberantasan genk motor lanjut Whisnu, pihaknya telah merancang sejumlah strategi dan langkah-langkah penindakan. Salah satunya patroli di saat malam Minggu.

“Pertama, malam Minggu kita menambah kekuatan pasukan kita Sabhara dan Brimob untuk mencegah arak-arakan dari geng motor,” ujar Irjen Whisnu Hermawan Februanto di Depan Aula Tribrata Polda Sumut, Kamis (26/9/24).

Selain personel yang diturunkan di jalan kata Whisnu. Pihaknya juga melibatkan informasi intelijen dan reserse untuk mencari, menemukan tempat-tempat persembunyian ataupun keberadaan geng motor.

Baca Juga :  2 Pelaku Warga Tripe Jaya Diamankan Satesnarkoba Polres Gayo Lues Karena Miliki Narkotika Jenis Ganja

Sehingga polisi lebih mudah di saat melakukan pencegahan dan tindakan yang lebih cepat di lapangan, sambung Whisnu.

Mantan Dirtipideksus Bareskrim Polri itu juga menyebut, untuk anak dibawah umur yang turut terlibat dalam aksi geng motor. Pihaknya, melakukan Direktorat Bimmas dan Sabhara akan memberikan himbauan-himbauan persuasif di lapangan.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61
Wanita ODGJ di Syiah Kuala Ini Tinggal bersama Jasad Suaminya yang Telah Membusuk Beberapa Hari
Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Polisi Kejar dan Tangkap 6 Tersangka Jaringan Pengedar Kokain Lintas Provinsi
Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS
Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah
Kanit Regiden Sat Lantas Polres Simalungun Tingkatkan Keamanan dengan Patroli Blue Light Patrol

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 16:46 WIB

DPRA Tetapkan 12 Raqan Prioritas 2025, Gubernur Tegaskan Komitmen Jawab Kebutuhan Masyarakat

Rabu, 16 April 2025 - 16:41 WIB

Gubernur Aceh Resmikan Instalasi Rehabilitasi Terpadu Kuta Malaka, Harapan Baru Bagi Penyintas Kesehatan Jiwa

Rabu, 16 April 2025 - 15:34 WIB

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues

Rabu, 16 April 2025 - 12:56 WIB

Wanita ODGJ di Syiah Kuala Ini Tinggal bersama Jasad Suaminya yang Telah Membusuk Beberapa Hari

Rabu, 16 April 2025 - 10:55 WIB

Polisi Kejar dan Tangkap 6 Tersangka Jaringan Pengedar Kokain Lintas Provinsi

Selasa, 15 April 2025 - 18:39 WIB

Sat Reskrim Polres Pidie Jaya Tertibkan Timbangan Emas: Pastikan Tak Ada Celah Kecurangan

Selasa, 15 April 2025 - 16:22 WIB

Bersama Lindungi Gizi Anak Bangsa: Polres Pidie Jaya Amankan Distribusi MBG di 6 Sekolah

Selasa, 15 April 2025 - 16:16 WIB

Aksi Sosial Warnai Hari Bakti Pemasyarakatan ke-61 di Aceh

Berita Terbaru

ACEH

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues

Rabu, 16 Apr 2025 - 15:34 WIB