Kepala Lapas Kelas I Medan Kontrol Dapur Sehat dan Pastikan Makanan & Minuman WBP Tersaji dengan Baik

RULI SISWEMI

- Redaksi

Senin, 23 September 2024 - 22:56 WIB

2060 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | LAPAS KLS 1 MEDAN

23/09/2024

Medan Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Medan terus melakukan peningkatan sarana dan prasarana serta kebutuhan dasar bagi Warga Binaan Pemsyarakatan (WBP),
M. Pithra Jaya Saragih Selaku Kepala Lapas I Medan , Aulia Zulfahmi Selaku Kabid Pembinaan, Eben Haezer Depari Selaku Kepala Kesatuan Pengamanan, Bersama Amran Selaku Kasi Perawatan, meninjau Dapur Sehat Lapas Medan, Senin Pagi (23/09/2024).

Kepala Lapas I Medan, M. Pithra Jaya Saragih menyampaikan komitmen Lapas Medan untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan yang diberikan kepada WBP, terutama dalam hal pelayanan kesehatan dan nutrisi.
“Dapur Lapas Medan dapat menjadi dapur percontohan, Sehat, Bersih, dan berkualitas baik dari sisi kesiapan dan kesigapan pelayanan, serta penyajian makanan kepada Warga Binaan Pemasyarakatan di Dapur Sehat Bersih Lapas Medan” tutur M. Pithra Jaya Saragih Selaku Kepala Lapas I Medan

Baca Juga :  Pameran Karya Wbp Rutan Kelas I Medan

Dalam tinjauannya, Kepala Lapas Kelas I Medan terus Mendorong tim Petugas Dapur Lapas Kelas I Medan selalu menunjukan kekompakan dan kesigapan untuk terus bahu-membahu dalam melakukan Kegiatan di dapur sehat lapas medan. Semoga harapan agar Dapur Sehat dan Bersih Lapas Medan menjadi dapur percontohan.

M. Pithra Jaya Saragih Selaku Kepala Lapas I Medan , Aulia Zulfahmi Selaku Kabid Pembinaan, Eben Haezer Depari Selaku Kepala Kesatuan Pengamanan, Bersama Amran Selaku Kasi Perawatan juga melakukan pemantauan terhadap proses pendistribusian makanan
“ Guna menjamin terjaganya ketertiban dan tidak ada penyimpangan yang terjadi. Pemantauan dan pengawasan dilakukan sejak dari makanan diantar ke blok hunian sampai dengan makanan diterima oleh masing-masing warga binaan serta memastikan wadah makanan tetap terjaga kebersihannya”
Tutur Aulia Zulfahmi selaku Kabid Pembinaan

Baca Juga :  “Bazar Ramadhan Polri Presisi dan Bansos Bhayangkari 2025: Polri Hadir dengan Kepedulian di Bulan Suci”

“Pengecekan bahan makanan yang ada di Lapas Kelas I Medan dilakukan setiap hari oleh petugas yang telah ditunjuk dan bertanggung jawab dengan hal tersebut. Disamping menjaga mutu bahan makanan pemeriksaan juga bertujuan untuk memastikan jumlah, kadar, dan komposisinya apakah sesuai dengan standar daftar yang ada, agar para warga binaan pemasyarakatan tercukupi kebutuhan gizinya. Dengan terjaminnya bahan makanan dan terpenuhinya kebutuhan gizi para warga binaan, diharapkan warga binaan terlindungi dari penyakit.

Oleh karena itu Pelayanan Pemberian makan yang layak dan baik harus dilaksanakan guna menjaga warga binaan agar tetap sehat dan bisa beraktifitas,” ungkap Amran Selaku Kasie Keperawatan, ujarnya.

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH
Polrestra Deli Serdang Terbitkan DPO pelaku Kekerasaan Terhadap Anak
Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang
Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 10:58 WIB

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH

Senin, 21 April 2025 - 10:49 WIB

Polrestra Deli Serdang Terbitkan DPO pelaku Kekerasaan Terhadap Anak

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Berita Terbaru