Satres Narkoba Polres Aceh Selatan tangkap Seorang Pengedar Narkoba jenis Sabu

Edi Marcell

- Redaksi

Rabu, 7 Agustus 2024 - 14:38 WIB

2089 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satres Narkoba Polres Aceh Selatan tangkap Seorang Pengedar Narkoba jenis Sabu.

Satres Narkoba Polres Aceh Selatan tangkap Seorang Pengedar Narkoba jenis Sabu.

TIMELINES INEWS>>Tapaktuan – Satuan Reserse Narkoba (Satres Narkoba) Polres Aceh Selatan Polda Aceh berhasil melakukan penangkapan terhadap seorang Pria AL(25),Nelayan Warga Desa Sawang Ba’u Kecamatan Sawang,yang diduga sebagai pelaku penyalahgunaan narkotika jenis Sabu di Desa Sawang I Kecamatan Sawang Kabupaten Aceh Selatan.

 

Kapolres Aceh Selatan AKBP Mughi Prasetyo Habrianto, S.I.K., melalui Kasatres Narkoba Iptu Narsyah Agustian, S.H.,M.H., mengatakan, penangkapan tersebut berawal dari informasi masyarakat pada Senin Agustus 2024,terkait adanya aktivitas terkait Narkoba di daerah tersebut dan selanjutnya Tim segera melakukan penyelidikan.

Satres Narkoba Polres Aceh Selatan tangkap Seorang Pengedar Narkoba jenis Sabu.

 

“Dalam lidiknya tim Opsnal dapat gambaran pola peredaran narkoba di Desa tersebut.Setelah dilakukan pendalaman akhirnya Tim Opsnal berhasil menangkap AL pada sekira pukul 23.00 wib, sewaktu hendak mengedarkan barang haram tersebut” Kata Kasatres Narkoba pada Rabu (7/08/2024).

Baca Juga :  Operasi Gabungan BC Langsa Berhasil Gagalkan Penyelundupan Sepmor, Sparepart, dan Hewan

 

Sewaktu dilakukan penggeledahan di tempat penangkapan, petugas berhasil mendapatkan 1(satu) paket narkotika jenis Sabu yang berada dibawah kaki pelaku.Kemudian dilakukan pengembangan dan didapatkan keterangan bahwa Sabu tersebut diperoleh dari seorang berinisial MN warga Desa Ujung Padang Kecamatan Sawang,langsung Tim Opsnal menuju rumah MN,namun MN sudah tidak berada ditempat.

 

Pelaku beserta barang bukti berupa 1(satu) paket Narkotika jenis Sabu dengan berat Brutto 0,21 (nol koma duapuluhsatu) gram, 1(satu) unit HP Android dan Sebuah Sepeda motor Yamaha N.Max, telah diamankan di Polres Aceh Selatan guna proses hukum lebih lanjut.

Baca Juga :  STOP PRESS Wartawan atas nama Bahru Ruslan Kabiro Kota Bima Provinsi NTB

 

Penangkapan ini diharapkan dapat memberikan efek jera bagi para pelaku penyalahgunaan narkotika dan mempertegas komitmen pihak Kepolisian dalam memberantas peredaran narkoba di kususnya di Aceh Selatan.

 

“Kami menghimbau Masyarakat agar terus aktif bekerja sama dengan pihak Kepolisian dengan memberikan informasi terkait aktivitas peredaran Narkoba demi menciptakan lingkungan yang bebas dari narkotika.”Pungkas Narsyah.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Santroni Toko Kelontong, Pelaku Di Sergap Tim Opsnal Polres Pidie Jaya Di Bekas Kantor Pengadilan.
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB