Cegah Peredaran Narkoba, Rutan Tarutung Laksanakan tes urine kepada seluruh Pegawai

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Sabtu, 3 Agustus 2024 - 13:25 WIB

2082 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|TAPUT|Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Tarutung melaksanakan tes urine bagi seluruh pegawai demi upaya deteksi dini dalam mengantisipasi penyalahgunaan narkotika dan obat terlarang di lingkungan Rutan Tarutung, Sabtu (03/08/2024

Kegiatan tes urine ini salah satu rangkaian kegiatan peringatan Hari Pengayoman Ke-79 Kementerian Hukum dan HAM Tahun 2024 yang mengusung Tema “Kementerian Hukum dan HAM Mengabdi Untuk Negeri Menuju Indonesia Emas 2045”.

Baca Juga :  Warga Dihimbau Waspadai Cuaca Terik Di Beberapa Wilayah di Aceh Selama Puasa

Kepala Rutan Kelas IIB Tarutung, Ismet Sitorus menyampaikan bahwa Seluruh pegawai Rutan Tarutung telah menjalani tes urine oleh Petugas Kesehatan Rutan Tarutung dan hasilnya Negatif narkoba.

Ismet Sitorus mengapresiasi seluruh pegawai atas hasil tes urine yang telah dilaksanakan.

“Saya sangat bangga seluruh pegawai dinyatakan negatif narkoba, ini merupakan bentuk komitmen dari seluruh Pegawai Rutan Tarutung untuk bersih narkoba”, ujar Ismet.

Baca Juga :  Tinjau Bandara Soetta, Kapolri Instruksikan Jajaran Rutin Patroli Pastikan Pemudik Aman-Nyaman

Ismet juga menyampaikan bahwa Kegiatan Tes Urine ini bertujuan untuk mengantisipasi bentuk-bentuk pelanggaran dari penyalahgunaan narkoba dan obat-obatan terlarang lainnya oleh pegawai Rutan Tarutung dan bukti dari komitmen bersama pegawai Rutan Tarutung bersih dari Narkoba.

Sumber(Humas rutan )
Pewarta(Maruli)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

IPPAFest 2025: Panggung Kreativitas dan Harapan dari Balik Jeruji
Patroli Presisi Rutin, Strategi Humanis Polres Pidie Jaya Jaga Stabilitas Kamtibmas
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Melalui Pelaksanaan KRYD Polres Pematangsiantar Tindaklanjuti Keresahan Masyarakat
Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan
Konferensi Pers: Polres Pidie Jaya Tuntaskan Kasus Pembunuhan
Gerebek Sarang Narkoba di Jalan Cokro Aminoto, 3 Laki Laki Diamankan Polres Pematangsiantar

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 18:53 WIB

Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara

Senin, 21 April 2025 - 18:36 WIB

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 April 2025 - 18:16 WIB

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut

Senin, 21 April 2025 - 17:22 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan

Senin, 21 April 2025 - 17:02 WIB

Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025

Senin, 21 April 2025 - 16:10 WIB

Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang

Senin, 21 April 2025 - 16:04 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu

Senin, 21 April 2025 - 15:11 WIB

BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3

Berita Terbaru

KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

Diskusi bersama kalangan Muda : Bahar Buasan janji perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Senin, 21 Apr 2025 - 19:39 WIB

ACEH UTARA

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 Apr 2025 - 18:36 WIB