Polres Lhokseumawe Intensifkan Patroli Presisi Cegah Guantibmas

SAFARUDDIN

- Redaksi

Sabtu, 20 Juli 2024 - 20:46 WIB

20101 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|ACEH|LHOKSEUMAWE – Tim patroli perintis presisi Sat Samapta Polres Lhokseumawe menyasar lokasi pusat keramaian kegiatan masyarakat dan kawasan rawan gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah hukum Polres Lhokseumawe, Sabtu (20/7/2024) .

Pantauan di lapangan, personel yang berpatroli dengan menggunakan kendaraan roda empat tersebut menyasar sejumlah titik, seperti kawasan Lapangan Hiraq, kawasan Suzuya dan tempat yang diduga rawan aksi kriminal wilayah kota Lhokseumawe.

Baca Juga :  Syukuran Hari Lalu Lintas Bhayangkara Ke-69 Tahun 2024,Kapolres Pematangsiantar Berikan Pelayananan Prima Kepada Masyarakat Dan Ciptakan Buadaya Lalulintas Yang Baik

Kapolres Lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto melalui Kasat Samapta, AKP Marjuli mengatakan, patroli tersebut bertujuan untuk memberi rasa aman dan nyaman kepada masyarakat di pusat keramaian wilayah hukum Polres Lhokseumawe, terutama di pusat perbelanjaan.

“Kegiatan ini juga untuk mengantisipasi aksi kriminal yang mungkin terjadi Kepada masyarakat, kita mengimbau agar segera melaporkan ke pos Polisi terdekat jika melihat hal yang mencurigakan,” kata Kasat Samapta, AKP Marjuli

Baca Juga :  Polres Aceh Timur Kembali Bekuk Pelaku Curanmor Dalam OSS 2024

Patroli dialogis tersebut juga untuk mendekatkan Kepolisian dengan masyarakat. Diharapkan, dengan patroli rutin ini dapat mewujudkan Kamtibmas yang kondusif di wilayah hukum Polres Lhokseumawe.(sin).

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bireuen Gelar Pelatihan Kelas Ibu Hamil untuk Cegah Stunting
SATUAN BRIMOB POLDA SUMUT PERKUAT KEAMANAN DI BELAWAN, TERJUNKAN 70 PERSONEL UNTUK DUKUNG POLRES PELABUHAN BELAWAN
Polsek Medan Area Tangkap dan Tindak Tegas Pelaku Pencurian Mesin Kopi
Ketua Majelis Rakyat Aceh Usulkan Qanun Pengendalian Jaringan Informasi dan Media Digital Berbasis Syariat Islam di Seluruh Wilayah Aceh
Pangdam Iskandar Muda Bagi sembako di Gampoeng Bire, Kec. Loong, Kab. Aceh Besar.
Desa Mesjid Tuha Lakukan Pemotongan Pohon Puluhan Tahun, Pihak PLN Turut Dampingi
Distribusikan Air Bersih ke Pulau Terluar, Pj Walikota Langsa Serahkan 2 Unit Kapal
Polsek Medan Area Memberikan Hadia Tima Panas Pelaku Curanmor RRP di Medan Setelah Berusaha Melarikan Diri

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 11:00 WIB

Bireuen Gelar Pelatihan Kelas Ibu Hamil untuk Cegah Stunting

Senin, 28 April 2025 - 09:36 WIB

SATUAN BRIMOB POLDA SUMUT PERKUAT KEAMANAN DI BELAWAN, TERJUNKAN 70 PERSONEL UNTUK DUKUNG POLRES PELABUHAN BELAWAN

Senin, 28 April 2025 - 09:25 WIB

Polsek Medan Area Tangkap dan Tindak Tegas Pelaku Pencurian Mesin Kopi

Minggu, 27 April 2025 - 21:18 WIB

Ketua Majelis Rakyat Aceh Usulkan Qanun Pengendalian Jaringan Informasi dan Media Digital Berbasis Syariat Islam di Seluruh Wilayah Aceh

Minggu, 27 April 2025 - 19:28 WIB

Pangdam Iskandar Muda Bagi sembako di Gampoeng Bire, Kec. Loong, Kab. Aceh Besar.

Minggu, 27 April 2025 - 18:55 WIB

Distribusikan Air Bersih ke Pulau Terluar, Pj Walikota Langsa Serahkan 2 Unit Kapal

Minggu, 27 April 2025 - 18:24 WIB

Polsek Medan Area Memberikan Hadia Tima Panas Pelaku Curanmor RRP di Medan Setelah Berusaha Melarikan Diri

Minggu, 27 April 2025 - 18:08 WIB

Kapolrestabes Medan Tegaskan Pembubaran Geng Motor SL Dan RNR

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Area Tangkap dan Tindak Tegas Pelaku Pencurian Mesin Kopi

Senin, 28 Apr 2025 - 09:25 WIB