Wujudkan Kota Langsa Bersinar, DPD IKAN Gencar Sosialisasi Bahaya Narkoba

Zul

- Redaksi

Kamis, 18 Juli 2024 - 16:03 WIB

20113 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sosialisasi bahaya narkoba Dewan Pimpinan Daerah Inspirasi Keluarga Anti Narkoba (DPD IKAN) di MAN 1 Langsa (foto : istimewa)

TIMELINES INEWS ǀ LANGSA

Kota Langsa – Dewan Pimpinan Daerah Inspirasi Keluarga Anti Narkoba (DPD IKAN), memanfaatkan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) dengan gencar memberikan sosialisasi tentang bahaya narkoba.

Kunjungan pengurus DPD IKAN disambut baik oleh Kepala Bidang Kesiswaan, Panitia dan peserta MLPS MAN I Langsa, Gampong Sungai Lueng, Kecamatan Langsa Timur, Rabu (17/07/2024).

Suasana tampak hidup interaksi para pemateri dan audiens dalam diskusi jenis dan bahaya dari narkoba.

Materi sosialisasi bahaya narkoba diberikan langsung oleh Ketua DPD IKAN Kota Langsa Hengki, Ketua Bidang Organisasi Ashanty dan Dedek Anggota.

Ketua DPD IKAN Kota Langsa, menyampaikan diskusi tentang jenis dan bahaya dari narkoba sesuai dengan jenisnya.

Baca Juga :  Tipu Korban Ratusan Juta, Rumah Pemilik Panti Jompo Bala Krisna Digeledah Polisi

“Kegiatan sosialisasi terus kami gencarkan sebagai antisipasi pada generasi muda agar tidak terkontaminasi dengan narkoba dan pergaulan bebas, memberikan pemahaman sejak dini bahaya narkoba akan merusak dan merugikan diri sendiri dan keluarga,” ucapnya.

Program ini sejalan yang sedang digaungkan oleh Pemko Langsa dan BNNK Langsa dalam menciptakan Kota Langsa Bersinar, “Bersih Narkoba”, ungkapnya.

Sementara, Ashanty mengajak para siswa lebih terbuka dan dekat bersama keluarga teruma pada kedua orang tua, selalu patuh dan taat.

“Jangan pernah untuk mencoba-coba narkoba, hindari dan jauhkan narkoba dari diri bila ingin hidup lebih baik dan sukses,” tegasnya.

Jauhkan teman bila ada yang konsumsi narkoba, dan jauhkan lingkungan yang terkontaminasi dari narkoba, ajaknya.

Baca Juga :  HARI DAMAI ACEH 18 Thn MoU Helsinki RI-GAM

Sedangkan Dedek, lebih memberikan pengalaman dalam pola asuh orang tua, dan anak yang mengalami broken home sesuai dengan pengalamannya.

Ketika kita mengalami broken home, maka carilah teman yang mau menerima dan mendengar kita, jangan cari teman atau masuk ke dalam dunia hitam yaitu para penikmat barang haram (narkoba).

Walau terasa berat, terus lah berusaha untuk tegar, Insya Allah menjadi lebih baik dan sukses walau mengalami masalah broken home, narkoba itu bukan solusi, malah akan menjerumuskan kita lebih rusak bahkan akan berurusan dengan Polisi, menjadikan hidup dan masa depan lebih suram, pungkasnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB