Lapas Medan Tingkatkan Pelayanan Melalui Inovasi Sapa Kasih Pada Warga Binaan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Kamis, 18 Juli 2024 - 13:54 WIB

20106 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | LAPAS KLS 1 MEDAN

18/07/2024

Lapas Kelas I Medan Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Medan terus melakukan peningkatan kinerja dan pelayanan, salah satunya dalam bidang inovasi unggulan Lapas Kelas I Medan, Tim Sapa Kasih melaksanakan tugas jemput bola ke tempat Blok Hunian untuk memastikan hak-hak Warga Binaan terpenuhi, Kamis Pagi (18/07/2024).

Kegiatan Sapa Kasih, merupakan kegiatan sambang pantau Kesehatan, Keamanan, dan Kebersihan, Kepala Seksi Perawatan, Rudi Icuana Sembiring bersama Jajaran Perawatan hadir melaksanakan kegiatan.

Baca Juga :  Pengurus KONI Kecamatan STM Hilir Dilantik, Siap Menampilkan Atlit Yang Bertalenta

Layanan Sapa Kasih merupakan kegiatan rutin yang dilakukan dalam memberikan tindakan/penanganan tepat untuk dapat meningkatkan pelayanan Hak-Hak hidup Warga Binaan Lapas Medan.

“Kami berupaya memberikan pelayanan bagi warga binaan, Walaupun saat ini status mereka sebagai Warga Binaan, tetapi hak-haknya sebagai manusia harus tetap terpenuhi dengan baik, seperti tadi kita hadir di Blok hunian, melalukan pemantauan langsung, terkait Warga Binaan, juga memberikan pengarahan untuk menjaga keamanan dan juga kebersihan,” Jelas Rudi.

Baca Juga :  Gerak Cepat Puskopad Merealisasikan Normalisasi Sungai di Desa Sugiharjo Pantai Labu, Berharap Kemitraan Bisa Terus Terjalin

Pada kesempatan itu, Kegiatan Sapa Kasih dilaksanakan mulai dari Dapur Sehat Lapas Medan,  kemudian lanjut ke blok hunian, menyapa Warga Binaan menyapa Warga Binaan.

Salah satu Warga Binaan, (IR) menyampaikan rasa senangnya. “Terima kasih telah peduli terhadap kami, terkait Hak-Hak kami di respond an ditindaklanjuti dengan cepat” ucap salah satu Warga Binaan pungkasnya.

#kemenkumhamri
#kemenkumhamsumut
#ditjenpas
#lapas1medan

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polda Sumut Siapkan 167 Pos dan 12.104 Personel untuk Pengamanan Idul Fitri 1446 H
Penandatanganan Perjanjian Kerjasama, Lapas Narkotika Langkat dengan Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Komitmen Wujudkan WBK WBBM, Lapas Narkotika Langkat Ikuti Sosialisasi Pedoman Pelaksanaan Evaluasi dan Pemantauan Pembangunan Zona Integritas
Kunjungan Kerja Dirjenpas Irjen Pol Mashudi Ke Lapas Kelas IIA Pancur Batu
Perkuat Sinergitas,Lapas Padangsidimpuan Kunjungi BNNK Tapanuli Selatan
Dukung Ketahanan Pangan, Lapas Padangsidimpuan Mulai Menanam Bawang Merah
Direktur Jenderal Pemasyarakatan Tinjau Lapas Kelas I Medan
Pesantren Kilat Ramadan, Lapas Kelas I Medan Bekali Warga Binaan dengan Praktik Fardhu Kifayah

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:36 WIB

Polda Sumut Siapkan 167 Pos dan 12.104 Personel untuk Pengamanan Idul Fitri 1446 H

Jumat, 14 Maret 2025 - 01:41 WIB

Penandatanganan Perjanjian Kerjasama, Lapas Narkotika Langkat dengan Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Jumat, 14 Maret 2025 - 01:22 WIB

Komitmen Wujudkan WBK WBBM, Lapas Narkotika Langkat Ikuti Sosialisasi Pedoman Pelaksanaan Evaluasi dan Pemantauan Pembangunan Zona Integritas

Jumat, 14 Maret 2025 - 00:22 WIB

Perkuat Sinergitas,Lapas Padangsidimpuan Kunjungi BNNK Tapanuli Selatan

Jumat, 14 Maret 2025 - 00:14 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Lapas Padangsidimpuan Mulai Menanam Bawang Merah

Jumat, 14 Maret 2025 - 00:04 WIB

Direktur Jenderal Pemasyarakatan Tinjau Lapas Kelas I Medan

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:56 WIB

Pesantren Kilat Ramadan, Lapas Kelas I Medan Bekali Warga Binaan dengan Praktik Fardhu Kifayah

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:35 WIB

Apel Pengukuhan Tim Satops Patnal Rutan Kelas I Medan

Berita Terbaru