Operasi Patuh Seulawah 2024 di Mulai, Satlantas Polres Gayo Lues Ajak Masyarakat Patuhi Peraturan Lalulintas

REDAKSI

- Redaksi

Minggu, 14 Juli 2024 - 21:42 WIB

20313 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLII/ACEH/GAYO LUES-Blangkejeren – Polres Gayo Lues secara resmi memulai Operasi Patuh Seulawah 2024 yang berlangsung dari tanggal 15 Juli hingga 28 Juli 2024.

Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan Keamanan, Keselamatan, Ketertiban, dan Kelancaran Lalulintas (KAMSELTIBCAR LANTAS) di wilayah Kabupaten Gayo Lues.

Kasatlantas Polres Gayo Lues IPTU Syafaruddin, S.H., mengajak seluruh masyarakat untuk senantiasa mematuhi peraturan lalulintas demi tercapainya tujuan operasi ini. “Operasi Patuh Seulawah 2024 ini merupakan upaya kami untuk meningkatkan kesadaran dan kepatuhan masyarakat dalam berlalu lintas.

Baca Juga :  Fokus Kesehatan Yang Unggul Mahasiswa KKN 63 Berperan Aktif Dalam Kegiatan Posyandu Gampong Trieng Meudurou

Dengan demikian, diharapkan dapat tercipta KAMSELTIBCAR LANTAS yang kondusif di Kabupaten Gayo Lues,” ujarnya. Minggu, 14 Juli 2024.

Kapolres Gayo Lues AKBP Setiyawan Eko Prasetiya, S.H., S.I.K., melalui Kasatlantas IPTU Syafaruddin, S.H., menegaskan pentingnya kerjasama dari seluruh lapisan masyarakat dalam mendukung operasi ini. Kami berharap masyarakat dapat memahami dan mematuhi aturan-aturan lalulintas yang ada, sehingga dapat mencegah terjadinya kecelakaan dan pelanggaran lalulintas yang dapat membahayakan diri sendiri maupun orang lain,tambahnya.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Tinjau Pelayanan Satpas SIM di Polresta Banda Aceh, Pastikan Bersih dari Pungli

Operasi Patuh Seulawah 2024 ini juga akan melibatkan berbagai kegiatan edukasi dan sosialisasi kepada masyarakat terkait pentingnya mematuhi peraturan lalulintas, serta penegakan hukum terhadap pelanggaran yang ditemukan selama operasi berlangsung.

Diharapkan dengan adanya Operasi Patuh Seulawah 2024 ini, angka pelanggaran dan kecelakaan lalulintas di Kabupaten Gayo Lues dapat diminimalisir, sehingga tercipta lingkungan lalulintas yang lebih aman dan tertib.

Sumber : Humas Polres Gayo Lues

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polresta Deli Serdang Intensifkan “Blue Light Patrol” Demi Cegah Kejahatan Jalanan
Kapolres Pematangsiantar Silaturahmi ke Kantor Kejari,Perkuat Sinergitas
Polres Dairi Salurkan Bantuan untuk Korban Angin Puting Beliung di Siempat Nempu Hulu
Kapolres Aceh Selatan Cek Kendaraan Dinas, Pastikan Kesiapan Operasional Anggota
Stand Kanwil Ditjenpas Aceh Pukau Pengunjung IPPAFest 2025, Karya Warga Binaan Curi Perhatian
Warga Binaan Pamerkan Karya dan Kreativitas Terbaik dalam Indonesian Prison Products and Arts Festival (IPPAFest)
Pidie Jaya Mantapkan Langkah Menuju MTQ Aceh 2025: Kapolres dan Forkopimda Hadiri Seleksi Peserta Daerah
Sinergi Tangguh Dukung Generasi Sehat: Polres Pidie Jaya Kawal Distribusi MBG di Bandar Baru*

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 23:04 WIB

Imigrasi Kelas II TPI Belawan Gelar Halal Bil Halal dan Perkenalkan Pejabat Baru

Selasa, 22 April 2025 - 22:49 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Kunjungi Rumah Duka Korban Tawuran, Sampaikan Belasungkawa dan Tali Asih

Selasa, 22 April 2025 - 22:37 WIB

Satres Narkoba Polres Binjai Tangkap Pemuda 19 Tahun, Diduga Edarkan Sabu

Selasa, 22 April 2025 - 22:11 WIB

Polresta Deli Serdang Intensifkan “Blue Light Patrol” Demi Cegah Kejahatan Jalanan

Selasa, 22 April 2025 - 21:53 WIB

BNCT Catat Lonjakan 14 % Volume Bongkar‑Muat pada Kuartal I‑2025

Selasa, 22 April 2025 - 18:01 WIB

Terima Bantuan Buku dari Perpustakaan Daerah, Daftar Buku Perpustakaan Lapas Pancur Batu Bertambah

Selasa, 22 April 2025 - 16:34 WIB

Kapolres Pematangsiantar Silaturahmi ke Kantor Kejari,Perkuat Sinergitas

Selasa, 22 April 2025 - 16:29 WIB

Polres Dairi Salurkan Bantuan untuk Korban Angin Puting Beliung di Siempat Nempu Hulu

Berita Terbaru