Kapolres Pematangsiantar Pengecekan Fisik dan Administrasi Kendaraan Dinas Polri

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Rabu, 12 Juni 2024 - 06:15 WIB

20110 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SIANRAR| – Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH, SIK melaksanakan pengecekan fisik dan administrasi kendaraan dinas (Randis) Polri bertempat di Lapangan Apel Mako Polres Pematangsiantar, Selasa 11 Juni 2024 pagi pukul 09.00 Wib.

Pemeriksaan yang dilakukan Kapolres meliputi pengecekan randis roda dua dan roda empat dipegang masing masing Bag, Sat, Si Polsek Jajaran dan Para bhabinkamtibmas yang bertujuan untuk memastikan kondisi ranmor yang digunakan dapat berfungsi dengan baik.

Baca Juga :  Polres Pematangsiantar Terapkan Rekayasa Lalu Lintas Pelaksanaan Road Bike (Balap Sepeda) PON XXI Tahun 2024 Aceh - Sumut

Kemudian juga mengantisipasi agar tidak ada kendaraan dinas yang mengalami kerusakan atau kendala saat melaksanakan patroli rutin, mendatangi TKP ataupun kegiatan Kepolisian lainnya, terutama saat menjelang pilkada yang akan berlangsung

Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH, SIK berpesan agar perawatan peralatan dilaksanakan secara rutin sehingga dapat memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dan diharapkan personil lebih terampil menggunakan saat melaksanakan tugas.

Baca Juga :  Kebal hukum tambang ilegal galian C semena mena beraktivitas

Dari hasi Pengecekan kendaraan dinas meliputi mesin, body dan kelengkapan lainnya seperti rotator, sirine, hingga kebersihan kendaraan agar tetap di bersihkan dan dipebaiki sehingga untuk pelaksanaan tugas Kepolisian kedepan ,kendaraan dinas siap digunakan.

Tampak hadir Wakapolres Kompol Ahmad Wahyudi SH, Para Kabag, Para Kasat dan personil Yang Memiliki Kendaraan Dinas.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara
Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi
Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut
Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre
Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan
Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025
Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang
Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 18:53 WIB

Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara

Senin, 21 April 2025 - 18:36 WIB

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 April 2025 - 18:16 WIB

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut

Senin, 21 April 2025 - 17:22 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan

Senin, 21 April 2025 - 17:02 WIB

Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025

Senin, 21 April 2025 - 16:10 WIB

Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang

Senin, 21 April 2025 - 16:04 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu

Senin, 21 April 2025 - 15:11 WIB

BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3

Berita Terbaru

KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

Diskusi bersama kalangan Muda : Bahar Buasan janji perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Senin, 21 Apr 2025 - 19:39 WIB

ACEH UTARA

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 Apr 2025 - 18:36 WIB