Bhabinkamtibmas Polsek Palipi Galang Dukungan Marga Sitohang untuk Ciptakan Pilkada Damai 2024

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Rabu, 5 Juni 2024 - 16:22 WIB

20140 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SAMOSIR| Dalam rangka memastikan pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 berjalan damai, personil Bhabinkamtibmas Polsek Palipi Bripka M Syafei dan Brigadir Herman Siahaan, melakukan penggalangan dukungan dari Pengurus Marga Sitohang Kabupaten Samosir. (05/06/2024)

Bertempat di Desa Palipi Kecamatan Palipi pertemuan tersebut menghadirkan tokoh masyarakat Marga Sitohang Kab.Samosir yakni Bilson Sitohang Ketua Punguan Sitohang Dohot Boruna (PSB) DPC Kabupaten Samosir dan Tarombo Sitohang Wakil Ketua PSB DPC Kabupaten Samosir.

Dalam diskusi yang berlangsung sembari menikmati secangkir kopi, Bhabinkamtibmas mengajak tokoh masyarakat Marga Sitohang untuk saling mendukung dan bekerja sama dalam menciptakan keamanan serta kenyamanan selama tahapan Pilkada serentak tahun 2024. Mereka juga mengimbau agar seluruh pengurus dan anggota Punguan Marga Sitohang memastikan keakuratan suatu informasi guna menghindari penyebaran berita bohong (hoax).

Baca Juga :  Pembentukan Agen Informasi, Lapas Medan Ikuti Rakor Humas 2024

Tokoh masyarakat Marga Sitohang kabupaten Samosir menyambut baik kepedulian kepolisian, menyatakan kesediaan untuk mendukung upaya menciptakan keamanan kamtibmas demi kesuksesan Pilkada 2024. Selain itu, Bhabinkamtibmas juga menyampaikan bahwa Polsek Palipi akan mengamankan kegiatan pelantikan Kepengurusan Dewan Pengurus Cabang (DPC) Pomparan Ompu Pangaribuan Sitohang Dohot Boruna (PSB) Kabupaten Samosir yang direncanakan pada tanggal 8 Juni 2024.

Pejabat Kasi Humas Polres Samosir, Brigadir Vandu P Marpaung, menegaskan bahwa tujuan penggalangan ini adalah untuk melibatkan seluruh elemen masyarakat dalam menciptakan Pilkada berkualitas, bebas dari informasi hoaks serta bersih dari ujaran kebencian. Harapannya, Pelantikan Pomparan Ompu Pangaribuan Sitohang Dohot Boruna (PSB) Kabupaten Samosir dapat berjalan aman tanpa unsur politik yang mengganggu dan nantinya Pomparan Ompu Pangaribuan Sitohang Dohot Boruna (PSB) Kabupaten Samosir dapat memilih bakal calon kepala daerah tanpa ada unsur paksaan atau nantinya mereka bebas memilih sesuai hati dan pikirannya masing-masing.”

Baca Juga :  Lapas Kelas I Medan Gelar Rapat Persiapan Sambut Idul Adha 1445 H

Sumber : Humas Polres Samosir

Pewarta : Maruli

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polresta Banda Aceh Imbau Warga Waspadai Tindak Kejahatan
Polsek sei tualang raso Laksanakan Jum’at Curhat mendengarkan Aspirasi Warga di warung Kopi
Tuding Pemilihan Kepling Cacat Hukum dan Sarat Pungli, Puluhan Warga Demo Kantor Camat Medan Denai
Serahkan Kasus Kepada Pihak Berwenang, Ini Langkah Tegas BRI Ciptakan Lingkungan Kerja Bebas Fraud
Rutan Kelas I Medan Ikuti Pengarahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan Secara Virtual
500 Paket Bantuan Sosial Menteri Imipas Kepada Keluarga WBP Dan Masyarakat Sekitar Disalurkan Lapas Perempuan Medan
Dugaan Petunjuk Jaksa Tak Masuk Akal, Berkas Kasus Oknum Dosen Bunuh Suami Masih P-19
Pria bawa kabur Beras di Labuhanhaji Barat di amankan Sat Reskrim Polres Aceh Selatan.

Berita Terkait

Jumat, 10 Januari 2025 - 21:12 WIB

Polsek sei tualang raso Laksanakan Jum’at Curhat mendengarkan Aspirasi Warga di warung Kopi

Jumat, 10 Januari 2025 - 20:19 WIB

Tuding Pemilihan Kepling Cacat Hukum dan Sarat Pungli, Puluhan Warga Demo Kantor Camat Medan Denai

Jumat, 10 Januari 2025 - 18:57 WIB

Rutan Kelas I Medan Ikuti Pengarahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan Secara Virtual

Jumat, 10 Januari 2025 - 18:45 WIB

500 Paket Bantuan Sosial Menteri Imipas Kepada Keluarga WBP Dan Masyarakat Sekitar Disalurkan Lapas Perempuan Medan

Jumat, 10 Januari 2025 - 16:57 WIB

Dugaan Petunjuk Jaksa Tak Masuk Akal, Berkas Kasus Oknum Dosen Bunuh Suami Masih P-19

Jumat, 10 Januari 2025 - 14:48 WIB

Lapas Perempuan Medan Siap Laksanakan Arahan Dirjen Pemasyarakatan

Jumat, 10 Januari 2025 - 14:34 WIB

Satukan Arah Tujuan, Lapas Pemuda Langkat Ikuti Arahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan RI secara Virtual

Jumat, 10 Januari 2025 - 14:16 WIB

Sat’narkoba Polres Pelabuhan Belawan Gerebek Kampung Narkoba Di Marelan, Tiga Orang Di Tangkap.

Berita Terbaru