Tingkatkan sinergitas TNI Polri, Sipropam Polres Aceh Selatan bersama Subdenpom laksanakan Strong Point. 

Edi Marcell

- Redaksi

Senin, 27 Mei 2024 - 13:12 WIB

20147 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tingkatkan sinergitas TNI Polri, Sipropam Polres Aceh Selatan bersama Subdenpom laksanakan Strong Point. 

Tingkatkan sinergitas TNI Polri, Sipropam Polres Aceh Selatan bersama Subdenpom laksanakan Strong Point. 

TIMELINES INEWS>>Tapaktuan – Dalam rangka meningkatkan Sinergitas TNI Polri, Seksi Propam (Si propam) Polres Aceh Selatan Polda Aceh melaksanakan giat Strong Point pagi di beberapa titik strategis di sekitaran kota Tapaktuan Kabupaten Aceh Selatan. Senin (27-05-2024)

Setelah giat Strong Point acara dilanjut ngopi bareng di Warkop Cahaya Taufik Simpang Terapung Tapaktuan.Hadir dalam giat tersebut Kasi Propam Iptu M.Akhir beserta anggota dan Ka Subdenpom Tapaktuan Lettu CPM Ferdian beserta Anggota.

Baca Juga :  Demo Di Mapoldasu, Emak-emak Minta Kapolda Tangkap Bos Judi Online
Tingkatkan sinergitas TNI Polri, Sipropam Polres Aceh Selatan bersama Subdenpom laksanakan Strong Point.

Kapolres Aceh Selatan AKBP Mughi Prasetyo Habrianto melalui Kasi Propam menyampaikan bahwa kegiatan tersebut juga sebagai sarana menjalin Silaturahmi Sipropam dengan Subdenpom dalam rangka Sinergitas Penegakan Hukum Disiplin dan tata tertib dilingkungan TNI Polri.

Baca Juga :  Polres Taput Lakukan Olah TKP Kebakaran Pasar Tradisional Tarutung Taput.

“Kegiatan strong point ini dilaksanakan juga sebagai salah satu upaya mewujudkan kehadiran TNI Polri di tengah-tengah masyarakat, sekaligus mengawasi personil TNI Polri agar terhindar dari perilaku yang menyimpang” ucap M.Akhir.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Ketua Majelis Rakyat Aceh Usulkan Qanun Pengendalian Jaringan Informasi dan Media Digital Berbasis Syariat Islam di Seluruh Wilayah Aceh
Kapolrestabes Medan Tegaskan Pembubaran Geng Motor SL Dan RNR
Polda Sumut Ajak Masyarakat Manfaatkan Call Center 110, Wujudkan Sumatera Utara yang Lebih Aman
Polresta Deli Serdang Gelar Patroli Presisi Malam Hari di Daerah Rawan untuk Jaga Kamtibmas
Hadiri Pesta Hiburan Rakyat HUT Kota Pematangsiantar ke-154, Kapolres Pematangsiantar Berikan Hadiah Doorprize
POLRESTA DELISERDANG AMANKAN SUMUT RUN FESTIVAL 2025 DI SPORT CENTER BATANG KUIS
Pengurus Wilayah HIMPAUDI Aceh Resmi Dilantik, Siap Dorong Kepemimpinan Menuju Organisasi Mandiri dan Bermartabat
Lapas Banda Aceh Hidupkan Semangat Kebersamaan Lewat Porsenap HBP ke-61

Berita Terkait

Minggu, 27 April 2025 - 18:24 WIB

Polsek Medan Area Memberikan Hadia Tima Panas Pelaku Curanmor RRP di Medan Setelah Berusaha Melarikan Diri

Minggu, 27 April 2025 - 17:56 WIB

Polda Sumut Ajak Masyarakat Manfaatkan Call Center 110, Wujudkan Sumatera Utara yang Lebih Aman

Minggu, 27 April 2025 - 17:46 WIB

Polresta Deli Serdang Gelar Patroli Presisi Malam Hari di Daerah Rawan untuk Jaga Kamtibmas

Minggu, 27 April 2025 - 17:28 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Hadiri Penutupan MTQ ke-58 Kota Medan, Tekankan Pentingnya Membangun Generasi Qurani

Minggu, 27 April 2025 - 17:17 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Amankan Dua Terduga Pelaku Tawuran di Jalan Selebes

Minggu, 27 April 2025 - 14:42 WIB

Hadiri Pesta Hiburan Rakyat HUT Kota Pematangsiantar ke-154, Kapolres Pematangsiantar Berikan Hadiah Doorprize

Minggu, 27 April 2025 - 11:14 WIB

Polrestabes Medan Ringkus Pengedar Sabu di Medan Polonia

Minggu, 27 April 2025 - 08:49 WIB

Rutan Kelas I Medan Gelar Kegiatan Makan Gratis Bagi Masyarakat

Berita Terbaru