Diantar Ribuan Pendukung dari Sabang, Hendra – Syeh Joel Daftar di DPP Partai Aceh

REDAKSI

- Redaksi

Senin, 20 Mei 2024 - 23:43 WIB

20218 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii/ACEH/GAYO LUES-Banda Aceh | DPW Partai Aceh Kota Sabang resmi mendaftarkan Hendra – Zulkarnaini Syeh Joel sebagai kandidat balon Wali Kota dan Wakil Walikota ke DPP Partai Aceh di Banda Aceh, Senin 20 Mei 2024 siang.

Ribuan massa pendukung berangkat menggunakan dua unit kapal cepat dari Pelabuhan Balohan Sabang. Tiba di Ulee Lheu mereka menaiki sejumlah bus yang sudah dipersiapkan oleh tim menuju ke DPP PA.

Ketua DPW Partai Aceh Kota Sabang, Nazaruddin (Teungku Agam) menyatakan bahwa setelah melakukan telaah dan kajian mendalam sesuai dengan karakteristik Kota Sabang, terpilihlah Hendra dan Zulkarnaini Syeh Joel sebagai bakal calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Sabang periode 2024-2029.

Baca Juga :  Lepas Anggota Purna Tugas, Polres Subulussalam Gelar Upacara Tradisi Pedang Pora

Keduanya dipilih karena diyakini memiliki koneksi, relasi, dan komunikasi yang baik, sesuai dengan kultur yang beragam di Pulau Sabang.

Ia mengaku Partai Aceh Kota Sabang terbuka untuk berkoalisi dengan berbagai pihak.

Sementara itu, Syeh Joel, bakal calon Wakil Wali Kota Sabang, menyampaikan rasa terima kasih kepada DPP Partai Aceh serta DPW Partai Aceh yang telah mempersiapkan mereka sebagai kandidat.

Ia berharap kolaborasi yang mereka bangun akan membawa Sabang menjadi lebih maju dengan dukungan pemerintah pusat dan pemerintah Aceh.

Baca Juga :  "Grab Kurangi Bonus Driver Taksi Online dan Ojol Jadi Rp 2,7 Miliar" ,

Syeh Joel menekankan pentingnya digitalisasi situs-situs wisata di Sabang sebagai salah satu misi utama mereka.

Selain itu, mereka berkomitmen untuk melanjutkan program yang telah dibentuk oleh wali kota sebelumnya, (Nazaruddin alias Teungku Agam) karena program tersebut merupakan harapan besar masyarakat Kota Sabang.

Tentunya hari ini kami didampingi oleh Walikota senior otomatis program sudah dibentuk di Sabang tentu harus kami lanjutkan,ujarnya.

Sebelumnya, Hendra – Zulkarnaini Syeh Joel juga telah mendaftar ke DPC Partai Demokrat Sabang. [Red]

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA
Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM
Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:53 WIB

Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 13:07 WIB

Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB