Wahyudin Djahidi Kembalikan Formulir Pendaftaran ke DPD NasDem Kota Serang

REDAKSI

- Redaksi

Selasa, 7 Mei 2024 - 14:43 WIB

20190 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMESLINES INEWS >> Kota Serang – Bakal calon Walikota Serang Wahyudin Djahidi kembalikan formulir pendaftaran bacalon Walikota Serang pada penjaringan yang dibuka oleh Partai DPD NasDem Kota Serang.

Wahyudin bersama dengan para relawannya datang di kantor DPD NasDem Kota Serang pada pukul 11.00 WIB.

“Hari ini Alhamdulillah saya mengembalikan berkas pendaftaran ini adalah bentuk sebuah keseriusan saya untuk mencalonkan diri menjadi Walikota atau wakil walikota Serang,” ujarnya.

Wahyu mengaku, selain partai NasDem, dirinya sudah melakukan pengembalian formulir penjaringan bacalon Walikota Serang ke PDIP, dan partai lainnya akan menyusul.

Baca Juga :  Apel Siaga Bersama TNI/Polri Berantas Halinar Di Lapas Siborongborong

“Kita sudah di PDI Perjuangan kita sudah, di partai PKB rencana kita hari Rabu besok,” katanya.

Wahyu mengatakan, dirinya optimis akan direkomendasikan oleh Partai NasDem untuk Pilkada 2024. Sebab, saat ini juga dirinya merupakan kader partai NasDem.

“In sya Allah keberangkatan saya ini adalah dari kader NasDem, ini KTA-nya boleh difoto. Jadi ini adalah bentuk keseriusan bahwa mudah-mudahan NasDem masih memiliki apa namanya hero untuk mengusung kader,” tuturnya.

Baca Juga :  Kebakaran Di Benar Benar Meriah, 1 Orang Tewas

Dia mengatakan, dirinya memiliki gagasan dan ide untuk membawa perubahan Kota Serang ke arah yang lebih baik.

“Gagasan awalnya adalah keinginan saya sebagai putra daerah, sebagai orang Serang. mungkin sebuah penataan di Kota Serang ini agar lebih rapi lebih tertata, karena jujur saja Serang ada dan sebagai ibukota provinsi itu harus mencerminkan sebuah ibukotanya,” katanya.

Dia mengaku, sudah melakukan komunikasi politik dengan para bakal calon Walikota lainnya, untuk bisa berdampingan pada Pilkada 2024.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB