Polres Lhokseumawe Kerahkan Personil Cek Ketersediaan Sembako Pasca Lebaran

SAFARUDDIN

- Redaksi

Senin, 15 April 2024 - 12:47 WIB

20205 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|ACEH|LHOKSEUMAWE – Setelah masa lebaran usai, anggota yang di kerahkan langsung turun ke lapangan untuk memastikan ketersediaan serta  harga sembako di pasar-pasar dalam upaya menjaga stabilitas ekonomi dan keamanan pangan masyarakat, kegiatan patroli pasar ini dilakukan secara intensif oleh Polsek hingga jajaran nya.

Kepada awak media, senin (15/4/2024), Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K melalui Kasi Humas Salman Alfarasi, SH, MH mengatakan, pasca lebaran, personel Polres Lhokseumawe tingkatkan kegiatan patroli pasar tradisional, dengan fokus utama pada pengecekan harga-harga sembako di berbagai pasar di Lhokseumawe.

Baca Juga :  Prihatin dengan Anjloknya pasaran Harga Getah Pinus Dunia, Manager Operasional salah satu Pabrik Getah Pinus di Aceh PT. KHBL Berikan Tips dan Trik.

Mereka memantau harga-harga barang kebutuhan pokok seperti beras, gula pasir, minyak goreng, daging, telur, dan lain sebagainya, ujar Salman.

Hasil pengecekan menunjukan, sebut Salman, bahwa ketersediaan sembako di pasar-pasar Lhokseumawe cukup terjamin, meskipun harga-harga tertentu mengalami sedikit fluktuasi dan tidak ditemukan lonjakan harga yang signifikan pasca lebaran.

Baca Juga :  Kapolres Aceh Tamiang Pastikan Ketersediaan dan Harga Bahan Pokok Stabil saat Ramadan

Selain itu, Kata Salman, petugas juga memberikan himbauan kepada pedagang untuk menjaga stabilitas harga sembako dan tidak melakukan praktik penimbunan atau penyalahgunaan harga.

Upaya preventif seperti ini diharapkan dapat menjaga kestabilan ekonomi masyarakat pasca lebaran.

Dengan adanya patroli pasar yang dilakukan oleh kepolisian, diharapkan ketersediaan sembako tetap terjaga dan harga-harga tetap stabil, pungkasnya.(gujam).

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB