78 Anggota Korem 064 dapat Kenaikan Pangkat

Edi Marcell

- Redaksi

Senin, 1 April 2024 - 19:01 WIB

20524 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komandan Korem (Danrem) 064 Maulana Yusuf, Brigjen TNI Fierman Sjafirial Agustus memimpin upacara pelantikan kenaikan pangkat personel Korem periode 1 April 2024 di Makorem 064 Maulana Yusuf, Senin (1/4/2024). (Foto: Korem 064).

Komandan Korem (Danrem) 064 Maulana Yusuf, Brigjen TNI Fierman Sjafirial Agustus memimpin upacara pelantikan kenaikan pangkat personel Korem periode 1 April 2024 di Makorem 064 Maulana Yusuf, Senin (1/4/2024). (Foto: Korem 064).

TIMELINES INEWS>> Kota Serang – Komandan Korem (Danrem) 064 Maulana Yusuf, Brigjen TNI Fierman Sjafirial Agustus memimpin upacara pelantikan kenaikan pangkat personel Korem periode 1 April 2024 di Makorem 064 Maulana Yusuf, Senin (1/4/2024).

Ada sebanyak 78 orang anggota Korem 064 Maulana Yusuf mendapatkan kenaikan pangkat yang terdiri dari Perwira 8 orang, Bintara 63 orang, Tamtama 5 orang dan kenaikan pangkat penghargaan sebanyak 2 orang.

Baca Juga :  Syarat Calon Independen Pilkada Kota Serang Minimal Kantongi 38.121 Dukungan

Komandan Korem 064 Maulana Yusuf Brigjen TNI Fierman Sjafirial Agustus menyampaikan ucapan selamat kepada anggota yang mendapatkan kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi.

Komandan Korem (Danrem) 064 Maulana Yusuf, Brigjen TNI Fierman Sjafirial Agustus memimpin upacara pelantikan kenaikan pangkat personel Korem periode 1 April 2024 di Makorem 064 Maulana Yusuf, Senin (1/4/2024). (Foto: Korem 064).

Ia menyebut, kenaikan pangkat merupakan penghargaan pengakuan dedikasi kinerja sehingga mendapatkan kedudukan, fasilitas, dan mengangkat status sosial.

“Pangkat bukanlah hadiah, karena hadiah hanya diberikan kepada mereka yang beruntung bukan kepada mereka yang berdedikasi,” katanya.

Kendati demikian, Brigjen TNI Fierman berpesan agar tidak jemawa ataupun sombong atas segala pengakuan kinerja yang dimiliki.

Baca Juga :  PJ Bupati Aceh Singkil Peusijuk Kantor Baru SWI

“Itu semua tentu hasil dukungan dari keluarga, rekan maupun semua yang berada di lingkungan kita sehingga kita menyelesaikan tugas dengan baik,” ucapnya.

“Saya juga berpesan agar selalu meningkatkan rasa berserah diri kepada Allah SWT yang telah memberikan anugerahnya hingga saat ini,” ujar Danrem.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA
Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM
Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah
Marlina Muzakir Tanam Murbei, Dorong Kebangkitan Sutera Aceh
Hadiri Haul ke-4 Abu Usman Pedeung, Mualem Siap Bantu Pembangunan Masjid Seribu Tiang
Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB