Perkara Pencurian Uang ,Polsek Siantar Utara Selesaikan Melalui Problem Solving

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Kamis, 28 Maret 2024 - 10:32 WIB

20662 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|PEMATANGSIANTAR| ,Polsek Siantar Utara, Polres Pematangsiantar melalui Kanit Reskrim IPDA Warman Siallagan SH bersama Pawas, Piket SPKT dan Bhabinkamtibmas menyelesaikan perkara pencurian uang melalui Problem Solving, pada hari Rabu malam, 27 Maret 2024.

Kapolsek Siantar Utara AKP Herli D. Damanik SH mengatakan Pencurian itu terjadi di Toko Buku AA, Jalan Mufakat Kelurahan Sukadame Kecamatan Siantar Utara Kota Pematang Siantar pada hari Rabu, 27 Maret 2024 malam sekira pukul 21.00 Wib.

Malam itu diamankan pelaku berinisial DWS (17) warga Kecamatan Siantar Timur, Kota Pematang Siantar diduga mencuri uang sebesar Rp10 juta secara berturut turut milik korban NUT selaku Pemilik Toko Buku AA.

Baca Juga :  Lalu Lintas Pergantian Tahun di Sumut Tetap Terkendali' Dirlantas Polda Sumut, Kombes Pol Muji Ediyanto, S.H., S.I.K., M.A.P., Apresiasi Masyarakat

Selanjutnya pelaku DWS diketahui masih status pelajar SMK itu dibawa keluarga korban ke Mako Polsek Siantar Utara.

Lalu Kanit Reskrim IPDA Warman Siallagan bersama Pawas, piket SPKT dan Bhabinkamtibmas melakukan mediasi terhadap kedua belah pihak.

Hasil dari mediasi itu kedua belah pihak sepakat berdamai secara kekeluargaan dan saling memaafkan. Pelaku DWS mengembalikan semua uang milik korban dan korban tidak melanjutkan perkara tersebut melalui jalur hukum.

Baca Juga :  Meriahkan Hari Pengayoman ke – 79, Lapas Kelas IIA Pancur Batu Kanwil Kemenkumham Sumut Gelar Upacara Pembukaan Pekan Olahraga

Adanya perdamaian itu, Kanit Reskrim IPDA Warman Siallagan SH bersama Pawas, Piket SPKY dan Bhabinkamtibmas menyelesaikan perkara pencurian uang tersebut melalui Problem Solving,

“Benar perkara pencurian uang itu sudah diselesaikan melalui problem solving karena kedua belah sepakat berdamai dan korban tidak melanjutkan perkara tersebut melalui jalur hukum,” Kata Kapolsek Siantar Utara AKP Herli D. Damanik SH.

 

Sumber Humas Polres Siantar

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Dorong Perlindungan Produk Khas Daerah, Kanwil Kemenkum Sumut dan DJKI Audiensi ke Bupati Samosir Bahas IG Andaliman
Sukseskan HBP Ke-61, Lapas Pancur Batu Ikuti Rapat Persiapan dan Tasyakuran Secara Virtual
Sambut HBP Ke-61 Lapas Pancur Batu Bersama WBP dan Kecamatan Pancur Batu Laksanakan Gotong Royong Kebersihan
Semangat Kebangkitan, Lapas Pemuda Langkat Rayakan Kebangkitan Yesus Kristus Bersama PT Langkat Nusantara Kepong
Gandeng BNN, Lapas Padangsidimpuan Test Urine Pegawai Dalam Rangka Pemasyarakatan Bersih-Bersih Sambut HBP Ke-61
Lapas padangsidimpuan gelar razia gabungan bersama TNI Polri, dan BNN, dalam rangka Bersih-Bersih Pemasyarakatan sambut HBP Ke – 61
Semangat Rayakan Hari Bhakti Pemasyarakan Ke-61 Lapas Pemuda Langkat Gelar Senam Pagi Sekaligus Penyerahkan Hadiah Pekan Olahraga
Kalapas Pemuda Langkat Lepas Taruna Poltekpin Jurusan Ilmu Pemasyarakatan Angkatan LVI Tahun 2025 Setelah Melaksanakan Penelitian

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 21:34 WIB

Dorong Perlindungan Produk Khas Daerah, Kanwil Kemenkum Sumut dan DJKI Audiensi ke Bupati Samosir Bahas IG Andaliman

Jumat, 25 April 2025 - 21:22 WIB

Sukseskan HBP Ke-61, Lapas Pancur Batu Ikuti Rapat Persiapan dan Tasyakuran Secara Virtual

Jumat, 25 April 2025 - 21:17 WIB

Sambut HBP Ke-61 Lapas Pancur Batu Bersama WBP dan Kecamatan Pancur Batu Laksanakan Gotong Royong Kebersihan

Jumat, 25 April 2025 - 20:45 WIB

Gandeng BNN, Lapas Padangsidimpuan Test Urine Pegawai Dalam Rangka Pemasyarakatan Bersih-Bersih Sambut HBP Ke-61

Jumat, 25 April 2025 - 20:38 WIB

Lapas padangsidimpuan gelar razia gabungan bersama TNI Polri, dan BNN, dalam rangka Bersih-Bersih Pemasyarakatan sambut HBP Ke – 61

Jumat, 25 April 2025 - 20:26 WIB

Semangat Rayakan Hari Bhakti Pemasyarakan Ke-61 Lapas Pemuda Langkat Gelar Senam Pagi Sekaligus Penyerahkan Hadiah Pekan Olahraga

Jumat, 25 April 2025 - 20:11 WIB

Kalapas Pemuda Langkat Lepas Taruna Poltekpin Jurusan Ilmu Pemasyarakatan Angkatan LVI Tahun 2025 Setelah Melaksanakan Penelitian

Jumat, 25 April 2025 - 18:19 WIB

Naik 6 Persen Tahun Ini, Pelindo Multi Terminal Sukses Layani Angkutan Lebaran 2025

Berita Terbaru

DAERAH

PASAR GRATIS DARI RAKYAT UNTUK RAKYAT

Jumat, 25 Apr 2025 - 23:26 WIB