Jajaran Polres Gayo Lues Adakan Olahraga bersama TNI-POLRI dalam rangka hari Bhayangkara ke-77 tahun 2023

REDAKSI

- Redaksi

Sabtu, 24 Juni 2023 - 11:10 WIB

20173 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | GAYO LUES

Blangkejeren, Jajaran Polres Gayo Lues mengadakan acara Olahraga bersama TNI-POLRI bersama Jajaran Kodim 0113/Gayo Lues, Forkopimda Gayolues dan Brimob kompi 4 Yon C Pelopor, dalam rangka hari Bhayangkara ke-77 tahun 2023 dengan tema “Polri Presisi Untuk Negeri Pemilu Damai Menuju Indonesia Maju”, bertempat di Stadion Seribu Bukit Desa Bustanussalam Kec. Blangkejeren, Kab. Gayo Lues, Jumat, (23 Juni 2023) Pukul 07.35 Wib.

Adapun Kegiatan Olahraga TNI-Polri Polres Gayo Lues ini dihadiri oleh Kapolres Gayo Lues, AKBP Efrianza, S.I.K., Dandim 0113/GL, Let. Inf Krismanto, S. Pd., PLT Sekretaris Daerah Gayo Lues, Jata, S.E., Kepala Kejaksaan Negeri Gayo Lues yang diwakili Kasubsi Pratut, Octafian Haji Kusuma, S.H., Staff Ahli Bupati, Noval, S.E., Kadis Perdagangan dan UMKM Gayo Lues, Syahrul, S.T., M.M., Kadis Perizinan Kab. Gayo Lues, Abdul Karim., Kadis Dikjar Kab. Gayo Lues, Anwar, S. Pd., M.Ap., Kadis Kominfo Kab. Gayo Lues, Said Idris Winta Reja, S.E., Kadis Pariwisata Kab. Gayo Lues, Irsan Firdaus, M.Ap., Kadis Lingkungan Hidup Kab. Gayo Lues, Kasimuddin, Kaban Keuangan Gayo Lues, Mukhtaruddin, S.E., M.Ap., Kepala Puskesmas kota Blangkejeren, dr. Witono Purwoleksono, Kadinkes Yang Diwakili oleh Sektretaris Dinkes, Mizwar furqon, S.Km., Kaban Kesbangpol, yang diwakili oleh Sdr Hasan Basri, Danki Brimob kompi 4 Yon C Pelopor, AKP Imanta Purba, Danki Yonif RK-114/SM Lettu. Inf. Kukuh Paharsoni, Ketua Bhayangkari Cabang Gayo Lues Ny. Dheta Efrianza.PJU Polres Gayo Lues, Bhayangkari Cabang Gayo Lues, Persit Kodim 0113/GL, Personel Polres Gayo Lues, Personel Kodim 0113/GL, Personel Yonif RK-114/SM, Personel Brimob Kompi 4 Yon C Pelopor, Staf unsur Pemerintahan Kab. Gayo Lues, Masyarakat Kab. Gayo Lues, Insan Pers.

Baca Juga :  Polres Gayo Lues Gelar Lomba PBB tingkat Pelajar SMA/sederajat dalam rangka hari Bhayangkara ke-77 tahun 2023

Adapun Rangkaian pada kegiatan Olahraga TNI-Polri Polres Gayo Lues Sbb  :

1) Senam Olahraga TNI-Polri Polres Gayo Lues;

2) Istirahat, sembari menikmati Snack;

Baca Juga :  Pj Bupati Gayo Lues Audensi dengan Asisten Deputi MenPAN RB

3) Pembagian Hadiah Bagi Pesenam terbaik;

4) Foto Bersama (Foto dengan Bentuk 77) Dalam Rangka Memperingati Hari Bhayangkara Ke-77 Tahun 2023;

5) Lomba Tarik Tambang, Bakiak Kayu, dan Tukar Sarung bersama TNI-Polri Polres Gayo Lues.

Kapolres Gayo Lues AKBP Efrianza SIK melalui Kasihumas AKP Zulfikar SH mengatakan, kegiatan olahraga bersama ini dilaksanakan dalam rangka Hari Bhayangkara ke-77 guna memperkuat hubungan Sinergisitas antara TNI dan Polri.

Kegiatan Olahraga ini di ikuti oleh personel TNI, Polri dan Unsur Kepemerintahan daerah Dalam Rangka Hari Bhayangkara Ke-77 Tahun 2023.

Selain meningkatkan sinergitas guna menjalin komunikasi yang harmonis dan positif dalam rangka meningkatkan rasa kebersamaan di antara institusi.

Sehingga tercipta kondisi yang kondusif di kabupaten Gayo Lues propinsi Aceh.

Dalam Kegiatan Kapolres juga melaksanakan Pemberian hadiah Kepada Pemenang perlombaan yang diberikan langsung oleh Kapolres bersama Forkopimda. (dwie)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Kepala Kejaksaan Negeri Gayo Lues Gelar Kegiatan Penerangan Hukum dan Sosialisasi Program Jaksa Garda Desa
Penguatan Tata Kelola Dana Desa, Kanit Tipikor Polres Gayo Lues Kunjungi Kampung Kota Blangkejeren
Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues
PEMBUKAAN PEKAN OLAHRAGA HARI BAKTI PEMASYARAKATAN KE-61 DI LAPAS KELAS IIB BLANGKEJEREN “Semangat Sportivitas Warga Binaan Mewarnai Momen Hari Bakti Pemasyarakatan”
DPC Apdesi Gayo Lues Berikan Cenderamata pada Acara Lepas Sambut Dandim dan Kapolres
Kakanwil Ditjenpas Aceh Paparkan Program Pemasyarakatan di Hadapan Komisi XIII DPR RI
Bawaslu Gayo Lues Gelar Tasyakuran HUT ke-17, “Konsisten Mengawal Demokrasi”

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:16 WIB

Santroni Toko Kelontong, Pelaku Di Sergap Tim Opsnal Polres Pidie Jaya Di Bekas Kantor Pengadilan.

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Berita Terbaru