Dialog Menjaga Persatuan Pasca Pemilu Di RRI Kasat Binmas : Tingkatkan Persatuan Dan Tidak Terprovokasi Hoax

Larvha

- Redaksi

Kamis, 15 Februari 2024 - 21:29 WIB

20183 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS  | TAKENGON

Takengon – Kasat Binmas Polres Aceh Tengah, Polda Aceh Akp Akhir Harsa, Wakili Kapolres Aceh Tengah AKBP Dody Indra Eka Putra, dalam Dialog Menjaga persatuan pasca pemilu, Di Gedung RRI Takengon Kabupaten Setempat, Pada Rabu (15/2/2024) Pagi pukul 08.00 Wib

Dalam dialog siaran On Air di RRI, Kasat Binmas Menjelaskan.

Bahwa dalam pemungutan suara yg berlangsung pada Rabu (14/2/2024) kemarin, Polres Aceh Tengah menerjunkan 358 Personel Polri melekat di tiap-tiap TPS Kecamatan.

Baca Juga :  Wakapolres Aceh Tengah Hadiri Upacara Peringatan Hut PGRI Ke 78 dan Hari Guru Nasional Di Lapangan Setdakab

“Selain itu Polres Aceh Tengah juga menyiapkan Tim Siaga I dan Tim Patroli Sebanyak 200+ dan bantuan tambahan Bantuan Keamanan Operasi (BKO) dari satuan Brimob serta Personil Polda Aceh untuk mengamankan berlangsungnya pemungutan suara di TPS” terang Akhir.

Akhir juga mengajak Masyarakat tetap menjaga situasi kamtibmas, Meningkatkan persatuan dan Melupakan Perbedaan, tidak mudah terprovokasi dengan berita Negatif ( Hoax ), Pelajari dulu beritanya dan dari mana Sumbernya” pungkasnya.

“Apabila ada permasalahan Dlm Tahapan Pemilu jangan terpancing Emosi, Mari patuhi Aturan dan Undang-undang yg berlaku” Imbau Akhir.

Baca Juga :  Lulus Tanpa Skripsi, Zarfan Fawwaz Mahasiswa USK Raih Medali Emas Untuk Aceh

Tambah akhir, mengucapkan terima kasih kepada seluruh elemen Masyarakat Kabupaten Aceh Tengah yg sdh Mendukung dan Membantu Polri dlm Menciptakan situasi kamtibmas, sehingga pemungutan suara kemarin berjalan aman dan kondusif.

Dalam dialog itu juga dihadiri Pj.Bupati Aceh Tengah T.Mirzuan, Sebagai Narasumber, menyampaikan dan mengucapkan terima Kasih Kpd Masyarakat Aceh Tengah Atas Semangat Menggunakan Hak Pilihnya dan Senantiasa untuk mengantri dalam pelaksanaan Pemilu kemarin”pungkasnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bireuen Gelar Pelatihan Kelas Ibu Hamil untuk Cegah Stunting
Ketua Majelis Rakyat Aceh Usulkan Qanun Pengendalian Jaringan Informasi dan Media Digital Berbasis Syariat Islam di Seluruh Wilayah Aceh
Pangdam Iskandar Muda Bagi sembako di Gampoeng Bire, Kec. Loong, Kab. Aceh Besar.
Desa Mesjid Tuha Lakukan Pemotongan Pohon Puluhan Tahun, Pihak PLN Turut Dampingi
Distribusikan Air Bersih ke Pulau Terluar, Pj Walikota Langsa Serahkan 2 Unit Kapal
Bupati Pidie Jaya Resmi Membuka Muscab ke-V Ikatan Bidan Indonesia (IBI) Kabupaten Pidie Jaya
Kapospampol Blangpegayon Dampingi Petugas PPL dalam Revitalisasi Gapoktan Desa Kute Bukit Gayo Lues 
Pastikan Makanan Siswa Berkualitas, Kodim 0104/Atim Tinjau Pelaksanaan Program MBG

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 13:05 WIB

Bisnis Bimtek Desa se Kabupaten Asahan Diduga Jadi Ladang Korupsi, Slogan Efisiensi Pemerintah Dipertanyakan

Senin, 28 April 2025 - 11:48 WIB

Kapolres Pematangsiantar Hadiri Perayaan Paskah dan Pesta Pembangunan Gereja Paroki ST. Fransiskus Assisi

Senin, 28 April 2025 - 09:36 WIB

SATUAN BRIMOB POLDA SUMUT PERKUAT KEAMANAN DI BELAWAN, TERJUNKAN 70 PERSONEL UNTUK DUKUNG POLRES PELABUHAN BELAWAN

Minggu, 27 April 2025 - 18:24 WIB

Polsek Medan Area Memberikan Hadia Tima Panas Pelaku Curanmor RRP di Medan Setelah Berusaha Melarikan Diri

Minggu, 27 April 2025 - 18:08 WIB

Kapolrestabes Medan Tegaskan Pembubaran Geng Motor SL Dan RNR

Minggu, 27 April 2025 - 17:56 WIB

Polda Sumut Ajak Masyarakat Manfaatkan Call Center 110, Wujudkan Sumatera Utara yang Lebih Aman

Minggu, 27 April 2025 - 17:46 WIB

Polresta Deli Serdang Gelar Patroli Presisi Malam Hari di Daerah Rawan untuk Jaga Kamtibmas

Minggu, 27 April 2025 - 17:28 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Hadiri Penutupan MTQ ke-58 Kota Medan, Tekankan Pentingnya Membangun Generasi Qurani

Berita Terbaru