Dandim 0104/Atim Pimpin Apel Pelepasan Keberangkatan Pramuka Saka Wira Kartika

Zul

- Redaksi

Jumat, 2 Februari 2024 - 08:56 WIB

20176 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | LANGSA

Kota Langsa – Dandim 0104/Aceh Timur, Letkol Inf Tri Purwanto, S.I.P, memimpin apel dan melepas peserta Pramuka Saka Wira Kartika Kodim 0104/Aceh Timur tingkat Kodam Iskandar Muda, dalam kegiatan “Perkemahan Pramuka Saka Wira Kartika Terpusat di Janto”, yang bertempat di bertempat di halaman SMAN 3 Langsa, Gampong Jawa, Kecamatan Langsa Kota, Kota Langsa, Jum’at (2/2/2024) malam. Acara tersebut diadakan untuk memperkuat kemandirian, kepemimpinan, dan solidaritas para peserta.

Baca Juga :  Peringatan HUT RI Ke-79, Warga Binaan Pemasyarakatan Lapas di Kota Langsa Terima Remisi Umum

Dalam sambutannya, Letkol Tri Purwanto mengapresiasi semangat dan dedikasi para peserta Pramuka Saka Wira Kartika. “Kegiatan ini bukan hanya sebagai sarana pembinaan kedisiplinan, tetapi juga sebagai wadah untuk mengembangkan potensi kepemimpinan dan kebersamaan di antara generasi muda kita”, ujarnya.

Pelepasan pemberangkatan tersebut turut dihadiri oleh Pasi Ter 0104/Atim a.n. Kapten Inf Hariono, Kepala Sekolah SMAN 3 Langsa Rusli, S.Ag, Para Guru SMAN 3 Langsa, para pembina Pramuka. Mereka memberikan dukungan penuh kepada para peserta untuk mengikuti kegiatan perkemahan dengan semangat dan keceriaan.

Baca Juga :  Peringati Maulid Nabi, Geuchik Irwansyah: Ini Bukti Cinta Kami Pada Baginda Rasulullah SAW

Perkemahan Pramuka Saka Wira Kartika di Janto akan berlangsung selama satu minggu dan melibatkan berbagai kegiatan pendidikan dan kepramukaan.

Diharapkan kegiatan ini dapat memberikan pengalaman berharga serta memupuk jiwa korsa dan rasa kebersamaan di kalangan generasi muda”, pungkasnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bea Cukai Langsa Umumkan Capaian Kinerja Organisasi Tahun 2024
IPM Kota Langsa Terus Meningkat Capai Nilai 80.96 Dengan Kategori Sangat Tinggi
Pj Walikota Langsa Serahkan Bantuan Semen Untuk Pembangunan Masjid di 5 Kecamatan
Ketua DPRK Langsa Serahkan Bantuan Kepada Korban Kebakaran
Tunjangan Profesi Guru Sertifikasi Kota Langsa Akan Segera di Bayarkan
Pj Walikota Langsa Apresiasi Keberhasilan POLRI Jaga Kamtibmas Sepanjang Tahun 2024
Pasca Libur Tahun Baru, Pj Sekda Kota Langsa Cek Sejumlah OPD
Selamat Sukses Mahdiah, Lulus PPPK Setelah 20 Tahun Berjuang Sebagai Honorer

Berita Terkait

Rabu, 8 Januari 2025 - 12:18 WIB

Lapas Narkotika Samarinda Perkuat Sinergi dengan BPVP untuk Pembinaan Warga Binaan

Rabu, 8 Januari 2025 - 12:05 WIB

Lapas Narkotika Samarinda Tingkatkan Profesionalisme Petugas Melalui Program CORPU

Selasa, 7 Januari 2025 - 20:03 WIB

Kalapas Narkotika Samarinda Ikuti Coffee Morning Bersama Kadivpas Kaltim untuk Percepatan Rencana Kerja 2025

Senin, 6 Januari 2025 - 20:04 WIB

Apel Bersama Awal Tahun 2025, Menko Bidang Hukum, HAM, Imigrasi dan Pemasyarakatan Sampaikan 8 Misi Asta Cita

Jumat, 3 Januari 2025 - 14:00 WIB

Tingkatkan Sinergitas, Kepala BNN kota Samarinda sambangi Lapas Narkotika Samarinda

Kamis, 2 Januari 2025 - 16:38 WIB

Semangat Awal Tahun, Kalapas Narkotika Samarinda Pimpin Rapat Kerja Awal Tahun 2025

Selasa, 31 Desember 2024 - 13:05 WIB

Refleksi Akhir Tahun, Lapas Narkotika Samarinda Apresiasi Pegawai Berprestasi

Senin, 30 Desember 2024 - 22:33 WIB

Transformasi Struktural, Kemenkumham Beralih Jadi Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan: Theo Adrianus Hadiri Pelantikan Pejabat Baru

Berita Terbaru