Pasca Libur Panjang, Pj Walikota Langsa Kunjungi SDN Dan SMPN

Zul

- Redaksi

Jumat, 5 Januari 2024 - 20:13 WIB

20177 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIME LINES INEWS | LANGSA

Kota Langsa – Penjabat Walikota Langsa Syaridin melakukan kunjungan ke SD Negeri 1 Timbang Langsa dan SMP Negeri 11 kota Langsa, Jum’at, (05/01/24).

Kedatangan Pj Walikota Langsa Syaridin di dampingi Kabag. Protokol dan Komunikasi Pimpinan Setda Muzammil, dan Kadis Pendidikan dan Kebudayaan Dra Suhartini beserta rombongan, disambut oleh masing-masing kepala sekolah dan kepala komite sekolah.

Kunjungan dalam rangka silaturahmi dan ingin melihat lebih dekat kondisi setiap sekolah dan proses belajar mengajar di sekolah tersebut.

Baca Juga :  Kunker Sekaligus Silaturahmi DPRD Kota Pematang Siantar dan Diskominfo Kota Langsa

Syaridin menuturkan bahwa pentingnya setiap sekolah melakukan pengembangan diri meningkatkan kualitas pendidikan serta melestarikan lingkungan seperti penghijauan.

“Saya merasa sangat senang di sekolah ini karena halamannya tertata rapi dengan segala jenis tanaman, prestasi ini perlu diperhatikan dan diikuti oleh seluruh sekolah,” kata Syaridin.

Dikatakan, sekolah selain untuk proses belajar mengajar juga dapat mengembangkan berbagai keterampilan seperti halnya memanfaatkan pekarangan sekolah untuk budidaya tanaman dan ikan.

“Salah satu usaha kita saat ini adalah meningkatkan ketahanan pangan termasuk melalui dunia pendidikan. Seperti yang saya saksikan langsung disini ada budidaya ikan lele, tentu ini sangat bagus apalagi hasilnya nanti dibagi kepada siswa-siswi kurang mampu,” sebutnya.

Baca Juga :  Kumpulkan 73 Kantung Darah dari Kolaborasi Polresta Bersama PMI Kota Banda Aceh

Sementara Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan kota Langsa, Dra. Suhartini, mengatakan bahwa akan terus meningkatkan SDM guru dan penunjang sekolah dalam wilayah kota Langsa.

“Seluruh aspek kualitas pendidikan akan menjadi fokus dinas pendidikan baik sarana dan prasarana maupun penghijauan di sekolah-sekolah juga mendukung program ketahanan pangan,” ucap Suhartini.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA
Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM
Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah
Marlina Muzakir Tanam Murbei, Dorong Kebangkitan Sutera Aceh
Hadiri Haul ke-4 Abu Usman Pedeung, Mualem Siap Bantu Pembangunan Masjid Seribu Tiang
Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB