Pembersihan Material Tanah Longsor di Jalan Menuju Kec.Tripe Jaya, Polsek Terangun Lakukan Pengamanan

REDAKSI

- Redaksi

Sabtu, 9 Desember 2023 - 12:03 WIB

20140 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pembersihan Material Tanah Longsor di Jalan Menuju Kec.Tripe Jaya di Desa Setul dan Desa Kuala Jernih, Polsek Terangun Lakukan Pengamanan

Tripe Jaya – Kepolisian Resor Gayo Lues (Polres Gayo Lues) dalam hal ini Kepolisian Sektor Terangun (Polsek Terangun) melaksanakan kegiatan Pengaturan Lalulintas dan Pengamanan Lokasi Pembersihan Material Tanah Longsor di Jalan Menuju Kec.Tripe Jaya di Desa Setul dan Desa Kuala Jernih, Jum’at (8/12/2023).

Pembersihan Material Tanah Longsor di Jalan Menuju Kec.Tripe Jaya Polsek Terangun, Camat Tripe Jaya dan Babinsa datangi TKP

 

Kapolres Gayo Lues AKBP Setiyawan Eko Prasetiya, S.H., S.I.K. melalui Kapolsek Terangun IPDA Indra Gunawan, S.H menjelaskan Pembersihan Material Tanah Longsor di Jalan Menuju Kec.Tripe Jaya di Desa Setul dan Desa Kuala Jernih, kegiatan pembersihan material Bencana alam berupa tanah bercampur batu dan kayu yang menutupi seluruh ruas jalan yang mengakibatkan Lalulintas lumpuh total pada lokasi, ujar Kapolsek.

Baca Juga :  Alamak!! Seorang Wanita Muda Dianiaya Pemilik Cafe Tuak Lantaran Menolak Untuk Menemani Tamu

Kapolsek Terangun bersama Camat Tripe Jaya dan di bantu Bhabinkamtibmas bersinergi dengan Babinsa turun langsung salam kegiatan Pembersihan Jalan tersebut yang menggunakan 1 Unit alat berat jenis scopel pada Pukul 18.30 WIB untk Arus Lalulintas menuju Kecamatan Tripe Jaya sudah bisa di lalui oleh kendaraan Roda 2 dan Roda 4, tandasnya.

Baca Juga :  Tim Opsnal Sat reskrim Polres Aceh Tengah Kembali Amankan Satu Pelaku Penjambretan

Upaya dan tindakan Kapolsek Terangun dan Pospol Tripe Jaya adalah melaksanakan Pengaturan Lalulintas di lokasi Longsor serta menghimbau dan mengingatkan kepada pengendara dan pengguna jalan agar berhati-hati dalam berlalu lintas dikarenakan situasi jalan masih dalam keadaan licin akibat bekas material tanah, tutup Kapolsek IPDA Indra. (tris)

Sumber : Humas Polres Gayo Lues

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Perkuat Kepemimpinan dan Kolaborasi untuk Layanan Optimal, Lapas Narkotika Samarinda Ikuti Pelantikan pengambilan sumpah jabatan Pimpinan Tinggi Madya Kemenimipas
BREAKING NEWS Russ Jalan KM 16 kawasan Desa Blang Alue Rambong, Juli, Bireuen Amblas
5 Ton Paket Sembako Bansos Menteri Imipas Kepada Keluarga WBP Dan Masyarakat Sekitar Di Salurkan Lapas Kls IIA Pancur Batu
Bea Cukai Langsa Umumkan Capaian Kinerja Organisasi Tahun 2024
Pangdam Iskandar Muda Menerima Audiensi PT. Indolok Bakti Utama.
Sertijab Pejabat Utama Polda Sumut: Penyegaran untuk Tingkatkan Kinerja dan Pelayanan
Gudang logistik KPU tetap dijaga polres Tanjungbalai 24 jam setiap hari
Pangdam Iskandar Muda Pimpin Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Bintara TNI AD TA 2024.

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 17:27 WIB

5 Ton Paket Sembako Bansos Menteri Imipas Kepada Keluarga WBP Dan Masyarakat Sekitar Di Salurkan Lapas Kls IIA Pancur Batu

Kamis, 9 Januari 2025 - 15:48 WIB

Gudang logistik KPU tetap dijaga polres Tanjungbalai 24 jam setiap hari

Kamis, 9 Januari 2025 - 14:33 WIB

Pemenuhan Hak Beribadah, Lapas Kelas I Medan Gelar Ibadah Bersama Warga Binaan

Kamis, 9 Januari 2025 - 13:56 WIB

Polsek Medan Timur Gencarkan Sambang ke Satpam untuk Jaga Kamtibmas

Kamis, 9 Januari 2025 - 13:47 WIB

Polsek Medan Timur Gelar Patroli Dialogis dan Sosialisasi Kamtibmas

Kamis, 9 Januari 2025 - 13:11 WIB

Lapas Padangsidimpuan Terima Kunjungan Perwakilan BRI Cabang Padangsidimpuan

Kamis, 9 Januari 2025 - 12:17 WIB

Warga Binaan Lapas Kelas I Medan Berkontribusi pada Ketahanan Pangan Melalui Program Akselerasi Inovatif

Kamis, 9 Januari 2025 - 11:58 WIB

Dengan Mediasi,Polsek Siantar Barat Selesaikan Perkara Pencurian

Berita Terbaru