OMB Seulawah di Wilkum Polresta Banda Aceh, Polisi Patroli Pastikan Keamanan Jelang Pemilu 

admin

- Redaksi

Sabtu, 18 November 2023 - 22:38 WIB

20215 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Timelinesinews.Banda Aceh Guna memastikan keamanan menjelang Pemilu Serentak 2024, personel gabungan Polresta Banda Aceh melaksanakan patroli secara rutin di wilayah hukum Polresta, Jumat (17/11/2023) malam.

“Patroli ini merupakan rangkaian Operasi Mantap Brata Seulawah 2023-2024, tujuannya memastikan situasi Kamtibmas tetap aman dan kondusif menjelang Pemilu Serentak 2024,” ujar Kapolresta Banda Aceh Kombes Pol Fahmi Irwan Ramli melalui Kabag Ops Kompol Yusuf Hariadi.

Baca Juga :  Ketua BEM FISIP UNIMAL: Pemimpin Aceh 2024 Harus Prioritaskan Ekonomi dan Penyelesaian Masalah Daerah

Lanjutnya, dalam patroli tersebut Polresta Banda Aceh mengerahkan puluhan personel dengan sasaran kantor Komisi Independen Pemilihan (KIP), Panwaslu, gudang logistik Pemilu dan pusat keramaian dalam wilayah hukumnya.

Selain berpatroli, sebut Kabag Ops, personel juga menyampaikan himbauan kepada petugas keamanan di kantor penyelenggara pemilu maupun di gudang logistik. Personel minta supaya tetap siaga dan jangan lengah dalam melaksanakan tugas pengamanan serta melaporkan ke pos Polisi terdekat jika melihat hal yang mencurigakan.

Baca Juga :  Personel Polsek Sawang Atur Lalu Lintas Pagi di Jalan Pendidikan untuk Keselamatan Siswa

“Patroli ini sebagai upaya jajaran Polreta Banda Aceh guna memberi rasa aman dan nyaman kepada penyelenggara Pemilu serta mengantisipasi gangguan Kamtibmas,” jelasnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:53 WIB

Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 13:07 WIB

Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB