8 Desa Lokasi Cooling System Bhabinkamtibmas Polres Samosir Dimasa Tahapan Pemilukada 2024

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Sabtu, 27 Juli 2024 - 15:58 WIB

20246 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SAMOSIR|Kapolres Samosir, AKBP Yogie Hardiman S.H., S.I.K., M.H., memerintahkan seluruh personil Bhabinkamtibmas Polres Samosir untuk melaksanakan Cooling System selama tahapan Pemilukada 2024. Langkah ini bertujuan untuk memberikan informasi yang tepat kepada masyarakat dan mencegah potensi perpecahan di tengah masyarakat,Sabtu (27/07/2024)

Cooling System adalah upaya menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat dengan melibatkan berbagai komponen bangsa. Di Kabupaten Samosir, Bhabinkamtibmas aktif menjalankan tugas ini di delapan desa, yaitu Desa Sosor Dolok (Kec. Harian), Desa Hasinggahan (Kec. Sianjur Mulamula), Desa Unjur dan Desa Hutaginjang (Kec. Simanindo), Desa Urat II dan Desa Saornauli Hatoguan (Kec. Palipi), Kelurahan Sirumahombar (Kec. Nainggolan), dan Desa Harian (Kec. Onanrunggu).

Baca Juga :  Puluhan Peserta datangi BKPSDM Kota Subulussalam terkait Seleksi PPPK

Dalam kegiatan tersebut, Bhabinkamtibmas menyampaikan tahapan Pemilukada 2024 yang sedang berlangsung, mulai dari pemenuhan persyaratan dukungan calon perseorangan hingga pengesahan pengangkatan calon terpilih. Mereka juga menggandeng tokoh masyarakat, adat, dan agama untuk menciptakan suasana pemilukada yang aman dan damai.

Bhabinkamtibmas mengimbau masyarakat untuk tidak terpancing berita hoaks atau ujaran kebencian, dan untuk tetap menjaga kesatuan meskipun berbeda pilihan. Mereka menekankan pentingnya menjaga persatuan dalam adat Dalihan Natolu.

Ada pertanyaan dari masyarakat mengenai kegiatan bakal calon yang dianggap kampanye. Menanggapi hal tersebut, Bhabinkamtibmas menjelaskan bahwa kegiatan tersebut adalah perkenalan diri dan pencarian simpati, bukan kampanye resmi yang baru akan dimulai pada September 2024.

Baca Juga :  Mahasiswa KKN Tematik UNIMAL Gelar Sosialisasi Dampak Pernikahan Dini Bagi Remaja 

Pejabat sementara Kasi Humas Polres Samosir, Brigpol Vandu P Marpaung, menyatakan bahwa “tujuan Cooling System adalah untuk menjaga situasi kamtibmas yang kondusif dan menciptakan Pemilukada 2024 yang damai di wilayah hukum Polres Samosir. mendapatkan Perhatian Masyarakat agar bersama-sama merawat kebersamaan dan tidak terjadi perpecahan akibat perbedaan pilihan hati bakal calon Bupati dan Wakil Bupati.”

Sumber(Humas polres samosir)

Pewarta(Maruli)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Jepang Sediakan 148 Ribu Lowongan Kerja untuk Indonesia, Jakarta Dapat Jatah 10.000 Kuota
Sat Reskrim Polres Pidie Jaya Tertibkan Timbangan Emas: Pastikan Tak Ada Celah Kecurangan
Bersama Lindungi Gizi Anak Bangsa: Polres Pidie Jaya Amankan Distribusi MBG di 6 Sekolah
Bupati Pidie Jaya Resmikan Gedung Perpustakaan Daerah, Dorong Budaya Literasi Masyarakat
Sempat Kabur ke Medan, Pelaku Pembunuhan Santri Berhasil Ditangkap
Jadwal KA Prameks Jogja-Kutoarjo PP Pekan Ini, 14–20 April 2025
KSPI Beri Nilai Sangat Baik untuk Polri terkait Pengamanan Mudik Lebaran
Wali Kota Hasto Wardoyo Berencana Larang Bus Besar Masuk Kota Jogja

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 18:42 WIB

Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam

Rabu, 16 April 2025 - 18:25 WIB

DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR

Rabu, 16 April 2025 - 17:08 WIB

Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 16:49 WIB

Jepang Sediakan 148 Ribu Lowongan Kerja untuk Indonesia, Jakarta Dapat Jatah 10.000 Kuota

Rabu, 16 April 2025 - 16:46 WIB

DPRA Tetapkan 12 Raqan Prioritas 2025, Gubernur Tegaskan Komitmen Jawab Kebutuhan Masyarakat

Rabu, 16 April 2025 - 15:34 WIB

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues

Rabu, 16 April 2025 - 13:42 WIB

Pangdam IM : Kodam Iskandar Muda Siap Bersinergi Dengan Pemerintah Untuk Kemajuan Aceh. 

Rabu, 16 April 2025 - 12:56 WIB

Wanita ODGJ di Syiah Kuala Ini Tinggal bersama Jasad Suaminya yang Telah Membusuk Beberapa Hari

Berita Terbaru