Tahun Ajaran Baru 2024/2025 SMA Negeri 1 Cot Girek Terima 142 Pelajar 

REDAKSI

- Redaksi

Senin, 22 Juli 2024 - 00:41 WIB

20255 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii.com| ACEH UTARA – Memasuki Tahun Ajaran Baru 2024/2024 Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Cot Girek Terima 142 Pelajar Baru, Sabtu,20/07/2024.

Iskandarsyah,S.Pd membidangi Kesiswaan kepada TLii.com, Sabtu,(20/07) mengatakan jumlah siswa yang masuk berjumlah 142 siswa pada tahun ajaran baru 2024/2025.

“Alhamdulillah jumlah siswa yang masuk di tahun ajaran baru ini sebanyak 142 siswa data ini stabil seperti tahun ajar sebelumnya yang berjumlah 145 siswa ” Ujar Iskandar yang juga guru bidang studi pendidikan kewarganegaraan tersebut.

Iskandar mengatakan, di sekolah nomor satu di Kecamatan Cot Girek itu memiliki beberapa fasilitas yang menunjang aktivitas belajar mengajar.

” Fasilitas ruangan belajar yang nyaman, ada juga fasilitas lain seperti laboratorium komputer, laboratorium kimia, lab fisika, dan lab kimia, fasilitas olahraga, musholla bahkan fasilitas internet yang dapat diakses untuk penunjang aktivitas mengajar ” Ujar Iskandarsyah

Baca Juga :  Sempat terjadi Surut : Banjir Susulan Kembali Melanda Aceh Utara Kini 13.249 jiwa dan 3.216 KK, 54 Desa dari Tujuh Kecamatan Terendam

Sementara itu, Mariani,S.Pd.,M.P.d Kepsek saat diwawancarai membenarkan menerima 142 siswa di tahun ajaran baru 2024/2025.

” Iya benar tahun ini kita terima 142 pelajar baru disekolah ini menjadi komitmen kita untuk terus meningkatkan mutu pendidikan anak bangsa di sekolah ” Kata Mariani kepada TLii.com

Mariani melanjutkan, kini sekolah SMA Negeri 1 Cot Girek terakreditasi A unggul sejak 2020 yang lalu berdasarkan keputusan Badan Akreditasi Nasional Sekolah/ Madrasah Nomor: 1374/BAN -SM/ SK/2021

” Alhamdulillah sekolah SMA Negeri 1 Cot Girek sudah akreditasi A unggul ini harus kita jaga bahkan kita tingkatkan lagi dengan kekompakan antar dewan guru yang harus dijaga, kualitas dari para guru juga sudah baik banyak mengikuti kegiatan guru penggerak dan pengajar praktek” Tambahnya.

Baca Juga :  Aksi Kemanusiaan HMI Cabang Lhokseumawe - Aceh Utara sesali pemerintahan Aceh minta Jokowi perhatikan kasus imam masykur

Ia mengatakan, menciptakan siswa prestasi di sekolah di event lokal daerah hingga nasional, melahirkan kelulusan siswa yang berkualitas hingga melanjutkan studi di universitas, meningkatkan kualitas mengajar dewan guru menjadi kunci sukses pemberian predikat akreditasi A unggul.

” Saya berharap kekompakan dan semangat membangun ini terus ada antar dewan guru dan murid kuncinya itu, kedepannya saya berharap sekolah ini akan lebih baik lagi ” Tutup nya

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara
Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi
Gubernur dan Istri Bersilaturahmi di Kampung Halaman, Disambut Antusias Warga
Ketua TP PKK Aceh Jenguk Nek Sairah, Korban Luka Bakar di Aceh Utara
Tinjau Lahan Rencana Pembangunan Pabrik Rokok di Aceh Utara, Mualem : Pembangunan Langsung Dimulai Sekarang!
Longsor Terjang Rumah Warga di Nisam, Seorang Lansia Alami Patah Tulang
Rumah Lansia di Samudera Ludes Terbakar, Diduga Akibat Korsleting Listrik
Prajurit Kodam IM Tanam Ratusan Pohon Di Bukit Aseigrah Aceh Utara.

Berita Terkait

Minggu, 27 April 2025 - 18:24 WIB

Polsek Medan Area Memberikan Hadia Tima Panas Pelaku Curanmor RRP di Medan Setelah Berusaha Melarikan Diri

Minggu, 27 April 2025 - 17:56 WIB

Polda Sumut Ajak Masyarakat Manfaatkan Call Center 110, Wujudkan Sumatera Utara yang Lebih Aman

Minggu, 27 April 2025 - 17:46 WIB

Polresta Deli Serdang Gelar Patroli Presisi Malam Hari di Daerah Rawan untuk Jaga Kamtibmas

Minggu, 27 April 2025 - 17:28 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Hadiri Penutupan MTQ ke-58 Kota Medan, Tekankan Pentingnya Membangun Generasi Qurani

Minggu, 27 April 2025 - 17:17 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Amankan Dua Terduga Pelaku Tawuran di Jalan Selebes

Minggu, 27 April 2025 - 14:42 WIB

Hadiri Pesta Hiburan Rakyat HUT Kota Pematangsiantar ke-154, Kapolres Pematangsiantar Berikan Hadiah Doorprize

Minggu, 27 April 2025 - 11:14 WIB

Polrestabes Medan Ringkus Pengedar Sabu di Medan Polonia

Minggu, 27 April 2025 - 08:49 WIB

Rutan Kelas I Medan Gelar Kegiatan Makan Gratis Bagi Masyarakat

Berita Terbaru