294 Warga Binaan Rutan Kelas I Medan, Peringati Malam Nuzulul Quran

RULI SISWEMI

- Redaksi

Senin, 17 Maret 2025 - 10:40 WIB

2019 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | RUTAN KLS 1 TANJUNGGUSTA MEDAN

17/03/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Medan Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Medan Kanwil Ditjenpas Sumut memperingati malam Nuzulul Qur’an yang jatuh pada malam 17 Ramadan, Minggu (16/3). Usai tarawih berjamaah, Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) dan petugas Lapas pun langsung mengikuti pengajian dengan mendengarkan tausiah agama oleh Ustaz Andri Lesmana, S.Pd. I.

Dibuka langsung oleh Kepala Rutan Kelas I Medan, Andi Surya. Peringatan Nuzulul Qur’an di Rutan Kelas I Medan mengangkat tema “Kita jadikan Al-Quran sebagai sumber ilmu dan petunjuk dalam membentuk karakter muslim yang taqwa”.

Pada kesempatan itu, Ustad Andri Lesmana selaku penceramah menyampaikan makna dan hakikat memperingati terjadinya peristiwa Nuzulul Qur’an.

Baca Juga :  Kapolres Samosir Pimpin Ziarah dan Tabur Bunga di Taman Makam Pahlawan untuk Tingkatkan Semangat Juang Personil

“Hakikat Nuzulul Qur’an merupakan hal penting yang harus diketahui umat Islam yang merupakan bulan turunnya Al-Quran agar menambah keteguhan iman kepada kitab Allah SWT. Tetapi, jauh lebih penting adalah menjadikan Al-Qur’an sebagai petunjuk dan pedoman dalam kehidupan manusia,”. Ujar Ustad Andri.

Karutan I Medan, Andi Surya, mengatakan “Malam ini kita memperingati satu peristiwa penting, dimana peristiwa Nuzulul Quran menentukan sejarah kehidupan umat manusia. Acara ini kita laksanakan sebagai bentuk rasa syukur kami atas hadirnya ramadhan, Kegiatan Nuzulul Quran malam ini diharapkan dapat memberikan dampak positif kepada warga binaan agar mereka senantiasa mengamalkan nilai – nilai yang terkandung dalam Al-Qur’an di kehidupan mereka”. Ujar Andi.

Baca Juga :  Lapas Kelas I Medan Jalin Kerja Sama dengan Dinas Kesehatan dan BPJS untuk Pemenuhan Obat-Obatan Penghuni

Sementara itu salah satu WBP yang mengikuti kegiatan tersebut, MR mengungkapkan rasa syukurnya. “Alhamdulillah, terima kasih kepada Karutan dan Petugas Rutan Kelas I Medan yang telah memfasilitasi berbagai kegiatan keagamaan sehingga kami dapat melaksanakan kegiatan keagamaan khususnya di bulan Ramadhan dengan maksimal.” Ungkapnya MR. Tutupnya.

#pemasyarakatansumut
#pemasyarakatanpastibermanfaat
#ditjenpassumut
#kemenimipas
#ditjenpas
#pemasyarakatan
#infoimipas
#rutanmedan

RAGUSTA BERSERI
BERSIH, SEHAT, RAPI DAN INDAH

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tanamkan Rasa Cinta Tanah Air, Lapas Pemuda Langkat Laksanakan Upacara Kesadaran Berbangsa dan Bernegara
Hari Ke-6 Pesantren Ramadhan di Lapas Pancur Batu, Dr. Iwan: “Jadikan Ibadah sebagai Kebutuhan Hidup, Bukan Beban”
Polsek Siantar Utara Selesaikan Perkara Pencurian Tabung Gas di Jalan Meranti
Kapolres Tanjungbalai Terpilih Menjadi Dewan Pembina DPD Aceh Sepakat Kota Tanjungbalai
Sat Lantas Polres Pematangsiantar Sosialisasi Tagline “Mudik Aman Keluarga Nyaman” dan Hotline mudik Polri 110
Kapolres Pematangsiantar Bersama Sat Lantas Berbagi Takjil kepada Masyarakat
Lapas Padangsidimpuan Peringati Nuzulul Qur’an
Vital :Pusat Kota Parapat Diterjang Banjir Bandang,

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 19:02 WIB

Pangdam Iskandar Muda Hadiri Rapat Koordinasi Tentang Penguatan Syariat Islam Di Aceh.

Minggu, 16 Maret 2025 - 23:12 WIB

Perjuangkan Dana Otsus, Wagub Fadhlullah Bahas Bersama Forbes DPD/DPR-RI

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:41 WIB

Pangdam IM Dan Ketua Persit KCK Daerah IM Bersama PJU Ikuti Ramadhan Offroad Di Aceh Besar.

Sabtu, 15 Maret 2025 - 16:09 WIB

Lewat Cukur Gratis, Satgas Damai Cartenz Jalin Kedekatan dengan Anak-anak di Lanny Jaya

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:03 WIB

Pangdam Iskandar Muda Resmi Buka Semarak Ramadhan 1446 H Di Lapangan Blang Padang.

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:30 WIB

Sinergi Pengamanan Lapas Narkotika Langsa, Kerjasama Antara Lapas dan Aparat Penegak Hukum

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:45 WIB

Polri Akan Tegas Tindak Preman Berkedok Ormas yang Ganggu Investasi

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:34 WIB

Jumat Berkah, Wujud Kepedulian Kodam Iskandar Muda kepada Warga Kota Banda Aceh.

Berita Terbaru

Exit mobile version