Kadivpas Sumut Kunjungi Lapas Narkotika Langkat: Penguatan Tugas dan Penerapan SOP

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 11 September 2024 - 12:16 WIB

2023 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS NARKOTIKA KLS IIA LANGKAT

11/09/2024

Langkat, 10 September 2024 Kepala Divisi Pemasyarakatan (Kadivpas) Sumatera Utara, Rudy F. Sianturi, melakukan kunjungan kerja ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Langkat, Kanwil Kemenkumham Sumut. Kunjungan ini bertujuan untuk memperkuat tugas dan fungsi pegawai serta meningkatkan kualitas layanan pemasyarakatan.

Dalam kesempatan tersebut, Rudy F. Sianturi memberikan pengarahan kepada seluruh petugas Lapas Narkotika Langkat yang dipimpin oleh Kepala Lapas (Kalapas) Fauzi Harahap. Kadivpas menekankan pentingnya pelaksanaan tugas sesuai dengan Standar Operasional Prosedur (SOP) dan menerapkan kewaspadaan dalam menghadapi potensi gangguan keamanan dan ketertiban. Ia juga menyoroti penerapan 3 kunci Pemasyarakatan Maju + Back To Basic dan pentingnya mematuhi kode etik sebagai pegawai.

Baca Juga :  Sinergi dengan Satpol PP, Lapas Kelas IIB Padangsidimpuan Terima Bantuan Pengamanan

Kadivpas mengingatkan pesan Menteri Hukum dan HAM Republik Indonesia, Supratman Andi Atgas, yang menyatakan, “Jadikan Pekerjaan Sebagai Ibadah.” Rudy F. Sianturi mengajak seluruh petugas untuk menjalankan tugas dengan sepenuh hati dan dedikasi sesuai dengan SOP yang telah ditetapkan.

Usai pengarahan, Kadivpas bersama Kalapas Narkotika Langkat meninjau berbagai fasilitas di Lapas, termasuk layanan kesehatan, dapur, ruang bimbingan kerja, serta Masjid dan Gereja. Mereka juga berinteraksi langsung dengan warga binaan pemasyarakatan (WBP) untuk memastikan kualitas pelayanan yang diberikan.

Baca Juga :  Polres Pematangsiantar Terapkan Rekayasa Lalu Lintas Pelaksanaan Road Bike (Balap Sepeda) PON XXI Tahun 2024 Aceh - Sumut

Fauzi Harahap, Kalapas Narkotika Langkat, menyampaikan terima kasih atas kunjungan Kadivpas yang dianggap sebagai bentuk kepedulian terhadap Lapas Narkotika Langkat. Ia berharap seluruh petugas dapat menerapkan wawasan terkait tugas dan fungsi pemasyarakatan yang telah disampaikan dan bersama-sama menjalankan amanah dengan sebaik-baiknya. Terangnya.

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tim Supervisi Bidang Keuangan Polda Sumut Kunjungi Polresta Deli Serdang
Polresta Deli Serdang Terima Kunjungan Tim Supervisi Bidang Keuangan Polda Sumut
Audit Kinerja Tahap II T.A 2024 ,Kapolres Pematangsiantar Terima Kunker Tim Itwasda Polda Sumut
Tiga Pria Diduga Pengedar Narkoba Di Gang Surapati, Berhasil Ditangkap Polres Pematangsiantar
Investigasi Dugaan Korupsi Terstruktur dalam Bimtek Desa Labura: Pemborosan Dana Desa dan Manipulasi Administratif
Investigasi Khusus: Dugaan Penguasaan Aset Mobil Dinas DPRD Deli Serdang oleh Sekwan, Desakan Evaluasi Meningkat
Kampanye Negatif Yang Dilancarkan Oleh Beberapa Pihak di Media Sosial Tak Menyurutkan Langkah Calon Bupati Deli Serdang dr. H. Asri Ludin Tambunan
Satu Kotak dan Paketan Diduga Narkotika Jenis Ganja Diamankan Polres Samosir Dari BS Terduga Penjual Narkotika Jenis Ganja

Berita Terkait

Senin, 2 September 2024 - 19:04 WIB

PENTINGNYA LITERASI KEPERAWATAN DALAM MENCAPAI KESEHATAN

Minggu, 1 September 2024 - 22:59 WIB

Mereka berkomplot menahan suara rakyat, tetaplah tidur dan teruslah bermimpi

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 16:02 WIB

PROPEK KERJA DAN GAJI LULUSAN KEPERAWATAN DILUAR NEGERI

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 15:41 WIB

PROPEK KERJA DAN GAJI LULUSAN KEPERAWATAN DILUAR NEGERI

Jumat, 30 Agustus 2024 - 15:10 WIB

KULIAH MAHAL DAN SULIT, TETAPI GAJI KECIL?REALITA TENAGA KESEHATAN DI INDONESIA

Kamis, 29 Agustus 2024 - 22:12 WIB

“MENJADI PERAWAT: PROFESI KEREN YANG MENGUBAH HIDUP”

Kamis, 29 Agustus 2024 - 21:12 WIB

PROSPEK KARIR PROGRAM STUDI DII KEPERAWATAN

Kamis, 29 Agustus 2024 - 11:40 WIB

KETIKA PENGABDIAN TAK SELALU DIBAHAS: REALITA KESEHARIAN PERAWAT DI INDONESIA

Berita Terbaru