15 Wbp Lapas Perempuan Kls II A Medan Ikuti Pembelajaran Alkitab Dari Gereja Wesly

RULI SISWEMI

- Redaksi

Kamis, 26 September 2024 - 18:40 WIB

2050 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | LAPAS PEREMPUAN KLS IIA MEDAN

26/09/2024

Medan Sebanyak 15 Orang WBP Lapas Perempuan Medan Iktui Pelatihan Pembelajaran dari Alpha Course Gereja Wesly, Kamis (26 /09/24).

Kegiatan Ini kerjasama dari Pihak Lapas Perempuan Kelas II Medan dengan Gereja Wesly. Kegiatan pendalaman Alkitab ini dibimbing Oleh Martin Pangaribuan dan di damping oleh staf Binadik.

Kadang ada yang merasa cemas menginjakkan kaki ke dalam kelompok kecil. Rasa takut ditolak dan rasa tidak nyaman karena harus terbuka sering menghalangi kita dari hal yang terbaik. Namun keterlibatan dalam kelompok studi Alkitab dapat menjadi obat bagi rasa kesepian yang menghantui kita dalam dunia yang serba sibuk dan tidak ramah, Ujar Martin Pangaribuan.

Baca Juga :  Wakapolda Sumut Tinjau Kesiapan Pos Pam dan Pos Yan Operasi Lilin Toba 2024 di Kabupaten Langkat

Sementara, Kalapas Perempuan kelas II A Medan, Agustinawati Nainggolan memberikan apresiasi bagi jajarannya atas pelaksanaan pembinaan keagamaan yang baik. “Terima kasih kepada petugas yang terlibat dalam pelaksanaan pembinaan kerohanian WBP, sehingga kegiatan keagamaan WBP bisa terus berlanjut. Semoga kegiatan ini dapat bermanfaat dan memberikan nilai positif, serta dapat diterapkan oleh WBP saat bebas nantinya,” pungkasnya

Baca Juga :  Perkara Pengancaman, Polsek Siantar Martoba Selesaikan Melalui Problem Solving

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kapolrestabes Medan Berbagi Rezeki di Majlis Sholawat Ahlul Kirom
BNNP Sumut Teken Perjanjian Kerja Sama dengan Lembaga Swadaya Masyarakat untuk P4GN
Personel Kompi 1 Batalyon A Pelopor Sat Brimob Polda Sumut Dukung Ketahanan Pangan dengan Pemberian Makan Ikan dan Panen Sayur
Polda Sumut Gelar Pemeriksaan Kesehatan Rutin untuk Personel Pengamanan KPU dan Bawaslu
Keluarga Besar Lapas Pemuda Kelas III Langkat Sampaikan Ucapan Selamat Kepada Tiga Kepala Kanwil Pemasyarakatan yang Baru
Ketua LSM LIPAN SUMUT Laporkan Dugaan Laporan fiktif SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan Ke KEJAKSAAN TINGGI SUMUT
Petugas dan Warga Binaan Lapas Padangsidinpuan Mengikuti Senam Pagi Bersama
Kontrol Ke Dapur, Ka’Lapas Pancur Batu Pastikan Kualitas Makanan Warga Binaan Dan Kebersihan Dapur

Berita Terkait

Minggu, 12 Januari 2025 - 05:05 WIB

Kapolrestabes Medan Berbagi Rezeki di Majlis Sholawat Ahlul Kirom

Minggu, 12 Januari 2025 - 04:48 WIB

BNNP Sumut Teken Perjanjian Kerja Sama dengan Lembaga Swadaya Masyarakat untuk P4GN

Sabtu, 11 Januari 2025 - 21:46 WIB

Personel Kompi 1 Batalyon A Pelopor Sat Brimob Polda Sumut Dukung Ketahanan Pangan dengan Pemberian Makan Ikan dan Panen Sayur

Sabtu, 11 Januari 2025 - 21:22 WIB

Polda Sumut Gelar Pemeriksaan Kesehatan Rutin untuk Personel Pengamanan KPU dan Bawaslu

Sabtu, 11 Januari 2025 - 15:15 WIB

Ketua LSM LIPAN SUMUT Laporkan Dugaan Laporan fiktif SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan Ke KEJAKSAAN TINGGI SUMUT

Sabtu, 11 Januari 2025 - 13:30 WIB

Petugas dan Warga Binaan Lapas Padangsidinpuan Mengikuti Senam Pagi Bersama

Sabtu, 11 Januari 2025 - 13:17 WIB

Kontrol Ke Dapur, Ka’Lapas Pancur Batu Pastikan Kualitas Makanan Warga Binaan Dan Kebersihan Dapur

Sabtu, 11 Januari 2025 - 11:56 WIB

WBP Beragama Buddha Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Rutin Laksanakan Ibadah

Berita Terbaru